inspirasi

10 Desain Coffee Shop yang Menarik Pelanggan, Minimalis Hingga Retro

Penulis:   | 

Coffee shop saat ini sangat menjamur utamanya di Indonesia. Dengan budaya berkumpul yang sangat erat, usaha ngopi sambil nongkrong menjadi disukai semua kalangan.

Hal ini tentu saja menjadi persaingan yang sengit antar pengusaha, untuk itu perlu inovasi untuk menarik pelanggan.

Inovasi yang bisa dilakukan adalah mendesain coffee shop menjadi lebih menarik dengan berbagai cara.

Bisa memberikan dekorasi atau hiasan yang ikonik ataupun memberikan desain yang simpel namun tetap nyaman untuk dibuat nongkrong. Hal ini sangat berpengaruh untuk kelangsungan usaha coffee shop.

Jika kamu ingin membuat coffee shop, 10 desain berikut bisa jadi ide yang bagus untuk memberikan perspektif baru untuk kamu. Kamu bisa memberikan sentuhan hiasan yang menurutmu bisa memberikan nilai tambah.

Baca juga: Cepat Mahir, 10 Tips Belajar Chord Gitar untuk Pemula

1. Perpaduan unsur retro dan abad pertengahan dengan warna berani yaitu kuning, hiasan payungnya ikonik banget

10 Desain Coffee Shop yang Menarik Pelanggan, Vintage Sampai Bertema

(foto: instagram/coffeeshopinteriors)

2. Modern dengan interior kayu, pemasangan jendela ukuran besar membuat nongkrong jadi lebih nyaman oleh pemandangan

10 Desain Coffee Shop yang Menarik Pelanggan, Vintage Sampai Bertema

(foto: digsdigs)

3. Nyaman dengan konsep putih dan cokelat, sepeda yang nangkrong diatas menjadi ikon yang seru dan super unik

10 Desain Coffee Shop yang Menarik Pelanggan, Vintage Sampai Bertema

(foto: instagram/lewisombler)

4. Memiliki nuansa industrial dengan dinding batu bata yang masih sangat kentara, dekorasi tanaman juga tak kalah menarik

10 Desain Coffee Shop yang Menarik Pelanggan, Vintage Sampai Bertema

(foto: digsdigs)

5. Batu bata lusuh dan dikelilingi furnitur logam membuat tempat ngopi ini tampak beda, cocok untuk feed instagram

10 Desain Coffee Shop yang Menarik Pelanggan, Vintage Sampai Bertema

(foto: digsdigs)

6. Konsep industrial modern dengan kumpulan rak dan perabot yang terbuat dari logam dengan warna gelap

10 Desain Coffee Shop yang Menarik Pelanggan, Vintage Sampai Bertema

(foto: digsdigs)

7. Dekorasi shabby dengan dinding yang didesain mengelupas dan perabotan serba kayu dikelilingnya

10 Desain Coffee Shop yang Menarik Pelanggan, Vintage Sampai Bertema

(foto: digsdigs)

8. Tampak nyaman dengan sofa panjang dengan rak yang penuh dengan dekorasi dan hiasan yang banyak jenis

10 Desain Coffee Shop yang Menarik Pelanggan, Vintage Sampai Bertema

(foto: digsdigs)

9. Dinding didesain seperti papan tulis yang bisa didesain berubah-ubah, tampak lebih artistik dengan lampu gantung unik

10 Desain Coffee Shop yang Menarik Pelanggan, Vintage Sampai Bertema

(foto: digsdigs)

10. Desain monokrom dengan nuansa dan dekorasi dengan warna hitam dan putih, jadi lebih minimalis dan alami dengan unsur tumbuhan

10 Desain Coffee Shop yang Menarik Pelanggan, Vintage Sampai Bertema

(foto: digsdigs)

Baca juga: 10 Kerja Online yang Bisa Kamu lakukan, Gak Perlu Keluar Rumah

Dengan 10 desain tersebut, pengujung pasti tertarik untuk datang dan nongkrong lama-lama. Apalagi tempat tersebut instagramable banget, bukan?