inspirasi
10 Hadiah Hari Spesial yang Gak Terpikirkan dari Orang Tersayang
Saat natal, ulang tahun, pernikahan, atau bahkan wisuda, salah satu hal yang ditunggu adalah kejutan berupa hadiah.
Apalagi mendapatkan yang sesuai dengan keinginan dari orang kesayangan.
Pasti hari tersebut akan menjadi hari yang terbaik sepanjang masa. Kejuatan ini akan menjadi hari yang tak terlupakan.
Namun tak semua orang kesayangan mengerti apa yang benar-benar diinginkan.
Alhasil, mereka akan memberikan hadiah yang aneh, walaupun terkadang benda tersebut bisa membuat ngakak.
Kado aneh ini biasanya didapatkan dari orangtua atau saudara yang sering jahil.
Lalu, hadiah apa saja sih yang gak diharapkan tersebut? Berikut ini adalah daftar benda yang gak disangka didapatkan dari orang kesayangan.
Ada yang berupa kartu mainan, kaos dengan gambar yang unik hingga cincin dengan batu yang super besar. Waduh, aneh-aneh aja ya orang-orang ini.
1. Salah satu guru menerima kartu mainan ini sebagai hadiah pernikahan, maksudnya apa ya?
2. Seperti seorang pasangan, wanita ini memiliki ulang tahun yang sama dengan kucingnya, alhasil yah beginilahÂ
3. Kado dari saudara laki-lakinya berupa kaos yang menggambarkan dirinya
(foto: reddit)4. Buat pelajaran nih, kalau ditanyain minta apa, jangan bilang terserah, nanti diberi centong sayur seperti ini
5. Untuk mengenang masa kecil, gadis ini menerima hadiah berupa potretnya saat kecil pada gelas
6. Dengan kocaknya, seorang ayah memberi hadiah wisuda berupa cek dengan ukuran super besar
7. Niatnya sih ingin diberi cincin dengan batu yang besar, tapi bukan batu ini juga kali ya
8. Seseorang berusia 24 tahun dan masih tinggal dengan orang tuanya memberikan hadiah natal koper. Waduh, diusir secara halus nih
9. Seorang ibu ingin memiliki anjing dan sang ayah memberikan kalung dengan liontin bergambar jejak kaki ajing
10. Kalau kayak gini sih berasa double kill, awalnya dikira makanan lalu ponsel, eh ternyata makanan beneran
Walaupun bukan barang mahal, tapi hadiah ini pasti berkesan. Cerita dong, apakah kalian punya pengalaman serupa?
0 comments