style
10 Before-After Transformasi Baju Bekas Jadi Seperti Baru
Perkembangan fashion selalu berubah dan membuat orang berlomba-lomba untuk mengikuti tren fashion yang ada.
Hal ini jelas meningkatkan permintaan akan pakaian baru yang berdampak buruk bagi lingkungan. Di mana pakaian yang hanya dipakai satu atau dua kali tersebut kemudian di buang begitu saja hingga menjadi limbah.
Akan tetapi sudah banyak orang yang menyadari sisi buruk dari industri fast fashion tersebut. Banyak hal kemudian dilakukan untuk mengatasi masalah tersebut.
Seperti membuat pakaian berkualitas tinggi yang awet, toko yang menjual pakaian bekas, dan memperbaiki dan mendesain ulang pakaian bekas tersebut.
Salah satu yang melakukan hal tersebut adalah wanita berusia 38 tahun bernama Jillian Owens. Ia secara kreatif mengubah baju bekas menjadi barang baru yang bergaya. Lihat beberapa hasil desain ulang dari Owens berikut ini.
Baca juga: 10 Ide Outfit Hijab untuk Olahraga, Tetap Nyaman dan Stylish
1. Gaun malam ia ubah menjadi blouse santai. Tak tanggung-tanggung, warnanya juga ikut berubah loh!
2. Gaun yang terlihat membosankan bertransformasi jadi gaun lucu
3. Siapa yang akan mengira jika kedua pakaian ini sebelumnya adalah pakaian yang sama
4. Gaun panjang disulap jadi gaun yang lebih masa kini
5. Taraa… beralih menjadi cardigan trendi
6. Beurbah jadi gaun yang manis ya?
7. Jadi ngiler gak sih lihat desain pakaiannya..
8. Cardigannya bisa digunakan untuk acara semi formal nih!
9. Detail ikat pinggang pada gaun tersebut semakin menambah daya tariknya..
10. Berganti jadi baju terusan yang masa kini banget!
Baca juga: 10 Ide Celana Harem Hijab, Nyaman dan Stylish
Dari 10 redesign baju bekas yang dilakukan oleh Jillian Owens di atas yang mana nih yang jadi favoritmu?
0 comments