inspirasi

10 Potret Kantor Red Bull di London, Artistik dengan Nuansa Silver

Penulis:   | 

Red Bull bukan merk asing lagi didengar. Pasalnya Red Bull tak hanya menjual produk tapi juga kerap mendukung dan mensponsori berbagai event misalnya olahraga.

Red Bull sendiri adalah merk minuman yang didirikan oleh pemilik kratingdaeng bersama rekannya. Minuman berenergi dengan logo banteng merah sedang beradu dan matahari kuning ini juga memiliki anak perusahaan.

Diantaranya adalah Red Bull racing team, hingga tak heran jika pamor Red Bull tak diragukan lagi.

Sebagai perusahaan yang sudah 162 negara, Red Bull memiliki kantor di London dengan konsep yang elegan.

Dengan penempatan sudut ruang yang mewah dan bahkan memiliki prosotan yang bisa digunakan karyawan untuk turun ke lantai bawah.

Hal ini membuat kantor Red Bull tampak unik dibalik desain elegan silver yang ditonjolkan. Untuk memuaskan rasa penasaran, berikut ini adalah potret kantor Red Bull di London.

Baca juga: 10 Inspirasi Desain Toilet Portable, Cocok Dipakai Camping

1. Konsep terbuka tanpa sekat membuat ruangan tampak luas, apalagi dengan dekorasi jendela kaca yang banyak 

10 Potret Kantor Redbull di London, Artistik Nuansa Silver dan Ada Prosotannya

(foto: officelovin)

2. Dekorasi unik dengan sentuhan warna silver membuat ruangan tampak elegan

10 Potret Kantor Redbull di London, Artistik Nuansa Silver dan Ada Prosotannya

(foto: archtalent)

3. Tak hanya di lorong, ruang meeting juga memadukan warna silver dengan nuansa merah dan hitam

10 Potret Kantor Redbull di London, Artistik Nuansa Silver dan Ada Prosotannya

(foto: archtalent)

3. Ruang meeting khusus dengan konsep transparan diberi nomer sehingga mudah dan praktis menyebutnya

10 Potret Kantor Redbull di London, Artistik Nuansa Silver dan Ada Prosotannya

(foto: hypebeast)

4. Konsep bar dengan nuansa hitam, biru dan hitam berasa di rumah sendiri

10 Potret Kantor Redbull di London, Artistik Nuansa Silver dan Ada Prosotannya

(foto: officesnapshots)

5. Lantai didesain unik dengan tiga warna, disusun sembarang bisa jadi dekorasi ruangan

10 Potret Kantor Redbull di London, Artistik Nuansa Silver dan Ada Prosotannya

(foto: officelovin)

6. Untuk meeting dengan orang lebih banyak bisa gunakan ruang ini nih, bisa buat nonton televisi juga gak ya? 

10 Potret Kantor Redbull di London, Artistik Nuansa Silver dan Ada Prosotannya

(foto: officesnapshots)

7. Dengan dekorasi mirip dengan cafe membuat bekerja terasa berangkat nongkrong10 Potret Kantor Redbull di London, Artistik Nuansa Silver dan Ada Prosotannya

(foto: officesnapshots)

8. Di kantor bisa rekaman juga lho, yuk intip Red Bull Studio dengan suasana hitam sentuhan kayu

10 Potret Kantor Redbull di London, Artistik Nuansa Silver dan Ada Prosotannya

(foto: officesnapshots)

10. Bekerja sambil bermain, gunakan prosotan untuk turun ke lantai bawah. Gak perlu lift lagi

10 Potret Kantor Redbull di London, Artistik Nuansa Silver dan Ada Prosotannya

(foto: bussinessinsider)

Baca juga: 10 Ide Desain Coffe Table, Bikin Ruangan Jadi Stylish

Kantornya gak mirip tempat kerja yah? Lebih cocok untuk tempat nongkrong.