inspirasi

10 Kreasi Ulang Poster Propaganda Soviet Disulap Jadi Poster Covid-19

Penulis:   | 

Pandemi ini memang telah menahan raga kita untuk mengeksplorasi dunia. Akan tetapi pikiran, imajinasi, dan kreativitas kita justru tumbuh karena diam di rumah saja.

Hal ini bisa dilihat jelas dengan banyaknya kemunculan kreasi-kreasi para seniman ‘dadakan’. Rasa bosan telah membuat orang-orang kemudian berkreasi dengan berbagai macam alat di rumahnya. Misalnya saja seperti membuat tank mini untuk hewan peliharaannya.

Seorang seniman yang memang berprofesi sebagai seniman bernama Ariella Charny pun tidak kalah kreatif memberikan edukasi terkait covid-19.

Ia dengan apik membuat ulang poster propaganda Soviet menjadi poster tentang covid-19. Berikut ini poster kreatif yang dibuat oleh seniman tersebut.

Baca juga: 10 Ilustrasi Ini Pas Banget Gambarkan Kondisi Saat #dirumahaja

1. Dunia membutuhkanmu! Untuk tetap di rumah dan cuci tanganmu…

Kreasi Ulang Poster Propaganda Soviet Jadi Poster Covid-19

(foto: instagram/ariella charny)

2. Ini merupakan poster Soviet asli karya Dmitry Moore pada 1941. Poster tersebut bertuliskan ‘Tanah Air Memanggil’ dan ‘Wajib Militer’

Kreasi Ulang Poster Propaganda Soviet Jadi Poster Covid-19

(foto: instagram/ariella charny)

3. Katakan tidak pada virus corona! 

Kreasi Ulang Poster Propaganda Soviet Jadi Poster Covid-19

(foto: instagram/ariella charny)

4. Poster asli anti alkohol yang terkenal karya Viktor Ivanovich pada tahun 1954

Kreasi Ulang Poster Propaganda Soviet Jadi Poster Covid-19

(foto: instagram/ariella charny)

5. Kemenangan atas virus tidak bisa dihindari!

Kreasi Ulang Poster Propaganda Soviet Jadi Poster Covid-19

(foto: instagram/ariella charny)

6. Ini merupakan poster asli karya V. Konuhov pada tahun 1969. Poster tersebut bertuliskan, ‘Kemenangan atas komunisme tidak bisa dihindari’

Kreasi Ulang Poster Propaganda Soviet Jadi Poster Covid-19

(foto: instagram/ariella charny)

7. Semua orang di seluruh dunia bersatu melawan virus corona!

Kreasi Ulang Poster Propaganda Soviet Jadi Poster Covid-19

(foto: instagram/ariella charny)

8. Ini merupakan poster asli yang juga merupakan karya Dmitry Moore pada tahun 1931.

Kreasi Ulang Poster Propaganda Soviet Jadi Poster Covid-19

(foto: instagram/ariella charny)

9. Apa kamu tetap tinggal di rumah?

Kreasi Ulang Poster Propaganda Soviet Jadi Poster Covid-19

(foto: instagram/ariella charny)

10. Poster lain karya Dmitry Moore dari tahun 1920.

Kreasi Ulang Poster Propaganda Soviet Jadi Poster Covid-19

(foto: instagram/ariella charny)

Baca juga: Jadi Admin Olshop, 10 Momen Ngakak Kaesang Pangarep Dikerjai Pembeli Ternakopi

Bukankah poster-poster di atas sangat kreatif dan anti mainstream?