style

10 Kreasi Gaya Rambut yang Jadikan Penampilan Tampak Lebih Muda

Penulis:   | 

Gaya rambut merupakan salah satu aspek pendukung terciptanya fesyen sempurna. Mix and match pakaian yang cocok akan lebih terlihat menakjubkan bila didukung oleh hairstyle sesuai. Namun demikian, memiliki juga perlu disesuaikan dengan bentuk wajah hingga warna kulit.

Normalnya, mengganti gaya rambut dilakukan setiap satu tahun sekali. Hal ini juga bertujuan agar selalu tampil fresh, modern dan rapi. Itulah mengapa, hairstyle adalah faktor dari pembangkit kepercayaan diri.

Seperti yang dilakukan oleh seorang penata rambut asal Lithuania, Jurgita Malakauskaite bahwa gaya rambut bertujuan meningkatkan kepercayaan diri klien dan membuat mereka mencintai diri sendiri.

Menariknya, yang tadinya tampak menua dibuat lebih muda hanya dengan merombak style, lho. Di bawah ini merupakan bukti bila gaya rambut yang indah dan tertata rapi dapat membuat penampilan kembali muda.

Baca juga: Bisa Jadi Inspirasi, 10 Dekorasi Tempat Tidur Agar Tampil Lebih Fresh

1. Bervolume dan layer pada bagian depan tampak berlebihan. Nyatanya dengan mengubah jadi pixie hair syle justru membuat ibu ini seperti wanita berusia 30-an

10 Transformasi Gaya Rambut Jadikan Look Lebih Muda

(foto: instagram/self_station)

2. Rambut lurus sebahu memberikan kesan lepek. Tapi justru dengan memberinya aksen curly serta volume buat gaya makin trendi

10 Transformasi Gaya Rambut Jadikan Look Lebih Muda

(foto: instagram/self_station)

3. Rambut keriting harus dengan perawatan sesuai. Jika tidak akan membuatnya kering dan tidak beraturan. Menambahkan volume menjadikan curly hair lebih aristik, bukan?

10 Transformasi Gaya Rambut Jadikan Look Lebih Muda

(foto: instagram/self_station)

4. Jika tidak dirapikan dengan benar, pixie hair terlihat berantakan. Mengubahnya dengan volume pada bagian depan dan tipis di sisi samping justru menyulap penampilan menadi fresh dan bersih

10 Transformasi Gaya Rambut Jadikan Look Lebih Muda

(foto: instagram/self_station)

5. Seperti wanita lanjut usia lainnya yang memiliki gaya rambut bob pendek monoton, namun tiba-tiba saja layaknya bintang Hollywood senior dengan potongan pixie

10 Transformasi Gaya Rambut Jadikan Look Lebih Muda

(foto: instagram/self_station)

6. Tidak ada salahnya mengaplikasikan pixie bang hair style pada wanita lanjut usia. Justru jadi terlihat sumringah!

10 Transformasi Gaya Rambut Jadikan Look Lebih Muda

(foto: instagram/self_station)

7. Mengganti gaya rambut pixie ini jadikan gaya tampak boyish, ya?

10 Transformasi Gaya Rambut Jadikan Look Lebih Muda

(foto: instagram/self_station)

8. Curly hair yang tadinya berantakan dibuat lebih rapi dan unik

10 Transformasi Gaya Rambut Jadikan Look Lebih Muda

(foto: instagram/self_station)

9. Bob hair style tidak pernah salah untuk pemilih wajah square

10 Transformasi Gaya Rambut Jadikan Look Lebih Muda

(foto: instagram/self_station)

10. Lihat, wanita ini tampak seperti gadis 20-an setelah gaya rambut curly ditata ulang

10 Transformasi Gaya Rambut Jadikan Look Lebih Muda

(foto: instagram/self_station)

Baca juga: Siap Tampil Beda, Ini 10 Gaya Fashion Musim Panas dari Jadul Hingga Modern

Dari rambut seluruh penampilan berubah. Bahkan mood pun juga jadi lebih baik, sehingga memancarkan aura positif serta muda. Apakah kamu juga akan mengubah gaya rambut?