selebriti
10 Konsep Maternity Shoot Artis Bersama Suami, Kerasa Banget Mesranya
Masa kehamilan merupakan masa yang paling membahagiakan bagi seorang ibu. Dalam masa tersebut, seorang ibu bisa merasakan perkembangan calon buah hati yang telah dinanti-nantikan.
Gak heran jika banyak yang ingin mengabadikan masa kehamilan bersama orang terkasih, khususnya suami.
Belakangan ini muncul tren mengabadikan momen dengan maternity shoot yaitu sang ibu berdandan dan berpose layaknya prewedding. Ada berbagai konsep pengambilan foto saat kehamilan.
Misalnya konsep pemotretan yang dilakukan sendirian dengan tema bunga, princess, dan dunia dongeng, namun ada pula yang pemotrertan sederhana yang dilakukan bersama sang suami.
Baru-baru ini beberapa artis yang tengah hamil membagikan potret maternity photoshoot yang berhasil memukau penggemar.
Mereka terlihat memamerkan baby bump dengan bersanding bersama suami. Ada yang berpose gemas ada pula yang berpose mesra. Penasaran? langsung aja berikut 10 potretnya.
Baca juga: Makin Nempel, 10 Kedekatan Amanda Manopo dan Billy Syahputra
1. Dikehamilannya yang sudah membesar Chaca Takya nampak anggun berdampingan bersama Ricky Perdana
2. Berbeda dengan Chaca, Rianti lebih memilih pemotretan sederhana bersama sang suami
3. Konsep maternity shoot Tania Nadira ini begitu mewah bak prewedding
4. Semakin mesra dengan membubuhkan kecupan di pipi sang suami, gambaran kebahagiaan
5. Pose duduk dengan busana kemeja putih seperti Tasya Farasya ini sederhana tapi tetap kece
6. Dengan background bunga-bunga jadi tambah cantik
7. Vanesha Angel terlihat pede perlihatkan baby bumpnya bersama sang suami
8. Maternity shoot ala Ussi dan Andhika Pratama ini berkonsep santai, lucu abis
9. Konsep family seperti Chelsea Olivia dan Glen ini juga bisa dijadikan inspirasi
10. Asmirandah dan Jonas Rivano nampak syahdu walaupun konsepnya sederhana nih
Baca juga: Single Mother, 10 Momen Jessica Iskandar dan El Barack yang Gemesin
Itu dia 10 maternity shoot para artis bersama suami. Buat kamu yang pengen mencoba bisa menjadikan beberapa potrer di atas sebagai inspirasi. Mana yang paling kamu suka?
0 comments