inspirasi

Bikin Glowing, 10 Trik dan Tips Kecantikan di Berbagai Negara

Penulis:   | 

Setiap negara memiliki budaya tersendiri. Budaya inilah yang akan membangun peradaban di sebuah negara. Budaya juga bermacam-macam, bahkan ada yang berkaitan dengan kecantikan.

Tak hanya standar kecantikan yang berbeda, ternyata setiap negara juga memiliki tips dan trik untuk menjaga kecantikannnya. Mulai dari rambut, wajah hingga lengkap pada bagian badan.

Uniknya, tips ini turun-temurun dilakukan oleh wanita yang ada di negara tersebut. Bukan dengan bahan kimia, hanya menggunakan bahan alami kecantikan bisa terpancarkan.

Ada yang menggunakan minyak hingga pasir basah. Berikut ini adalah rahasia kecantikan yang ada di berbagai negara di dunia.

Baca juga: Kayak Taman Bermain, 10 Inspirasi Kantor Playfull Versi Web.tv

1. Memiliki kulit bak porselen, rahasianya adalah memakai payung dan baju lengan panjang. Serta mengonsumsi makanan yang mengandung yodium

10 Trik dan Tips Kecantikan di Berbagai Negara yang Bikin Glowing

(foto: 10greater)

2. Konon kecantikan Cleopatra adalah mandi air susu hangat dicampur dengan madu agar terlihat lembut dan elastis. Kalau zaman sekarang bisa menggunakan produk perawatan dengan asam laktat

10 Trik dan Tips Kecantikan di Berbagai Negara yang Bikin Glowing

(foto: arabiawedding)

3. Kalau di Bulgaria menggunakan minyak mawar atau kelopak mawar bisa membuat kulit tetap terhidrasi dan lembut

10 Trik dan Tips Kecantikan di Berbagai Negara yang Bikin Glowing

(foto: createsofgroup)

4. Kalau di India, melakukan olahraga seperti yoga adalah kunci meningkatkan metabolisme dan energi sehingga kecantikan senantiasa terpancar

10 Trik dan Tips Kecantikan di Berbagai Negara yang Bikin Glowing

(foto: edtimes)

5. Wanita di Australia senantiasa memakai minyak pohon teh untuk menghilangkan ketombe dan kulit kepala yang kering

10 Trik dan Tips Kecantikan di Berbagai Negara yang Bikin Glowing

(foto: fillgap)

6. Untuk menghilangkan kerutan, wanita di China membersihkan wajah dengan air beras. Caranya rendam beras selama 20 menit lalu saring

10 Trik dan Tips Kecantikan di Berbagai Negara yang Bikin Glowing

(foto: followcn)

7. Wanita Yunani menggunakan minyak zaitun untuk membersihkan kulit, menyembuhkan luka bakar sampai membuatnya sebagai kondisioner

10 Trik dan Tips Kecantikan di Berbagai Negara yang Bikin Glowing

(foto: ineedbride)

8. Di Meksiko, bulu mata keriting adalah kecantikan. Untuk membentuknya dengan cara menghangatkan sendok pada air hangat lalu letakkan pada bulu mata hingga menyentuh 10 Trik dan Tips Kecantikan di Berbagai Negara yang Bikin Glowing

(foto: mexican-woman)9. Alpukat memiliki kegunaan multifungsi bagi wanita Kolombia, bisa digunakan sebagai masker rambut, wajah, dan tubuh

10 Trik dan Tips Kecantikan di Berbagai Negara yang Bikin Glowing

(foto: mycolombianwife)

10. Di Brasil, untuk menghilangkan selulit menggunakan pasir. Ambil pasir basah dan gosokkan pada bagian tersebut, konon pijatan bisa melancarkan sirkulasi darah dan membuat kulit halus

10 Trik dan Tips Kecantikan di Berbagai Negara yang Bikin Glowing

(foto: mylatinawife)

Baca juga: 10 Teknologi Modern Zaman Dulu yang Tampak Canggih

Bahan kecantikan tersebut kini sudah banyak dalam produk perawatan kemasan. Jadi kamu tak perlu khawatir lagi mencari mengolah bahan-bahan tersebut, kecuali sendok dan pasir sih.