inspirasi
10 Hobi Aneh yang Pernah Ada, Melukis Meme Hingga Memahat Pokemon
Hobi adalah salah satu cara untuk memghilangkan kepenatan ditengah-tengah rutinitas yang itu-itu saja.
Hobi bisa memberikan kesenangan tersendiri sehingga tak jarang orang melakukan kesenangannya walaupun dilakukan dengan susah payah.
Apalagi untuk orang-orang yang senang dengan barang tersebut, mengoleksi barang anehpun bisa terjadi.
Diantara hobi yang mainstream misalnya bersepeda, menulis atau memanjat tebing adapula hobi-hobi yang tak biasa dilakukan.
Hobi ini membuat orang memicingkan satu alisnya karena tak semua orang suka melakukannya. Namun karena saking sukanya, orang-orang ini melakukannya dengan senang hati.
Ada yang suka melukis meme ada juga yang suka memahat pohot tapi berbentuk pokemon. Kocak banget ya hobinya.
Lalu hobi apa lagi ya aneh tapi ternyata ada, ini adalah daftarnya. Namun sebelumnya jangan kaget dulu ya! karena mungkin hobi berikut ini jarang banget dilakukan orang sekitarmu.
Baca juga: 10 Potret Kantor PepsiCo, Perusahaan Induk Pepsi dan Tropicana
1. Dengan menggunakan resin, orang ini mengurung berbagai benda dengan bahan tersebut
2. Menggambar strollers bukan hal lazim untuk dijadikan hobi, untung saja hasilnya bagus ya! kalau enggak nanti anaknya bisa nangis
3. Kreatifitas memang tak terbatas termasuk menggunakan berbagai bahan makanan untuk berkreasi
4. Entah apa tujuannya membeli banyak penggaris yang akhirnya bisa jadi dekorasi ruangan
5. Seorang ayah berusia 52 tahun memiliki hobi membuat kepala aneh seperti ini. Duh! ngeri banget ya
6. Ada yang meletakkan berkreasi dengan barang-barang dari aluminium, masih oke sepertinya
7. Kalau orang-orang suka menggambar pemandangan, kalau ini malah suka melukis meme. Ada-ada saja ya kreasinya
8. Memahat sudah menjadi kegiatan yang biasa tapi kalau memahat bentuk pokemon? Sepertinya hanya orang ini saja
9. Batu ternyata bisa jadi barang untuk dikoleksi, termasuk telur yang berbentuk seperti batu
10. Ada yang bisa menebak hobi apakah ini? Kok tampak creepy yah lihatnya
Baca juga: Bikin Laper, 10 Trik Iklan Makanan Agar Tampak Lebih Menggiurkan
Kreatifitas memang tak terbatas, hobi tak biasapun ada saja yang suka. Kalau kamu hobinya apa nih?
0 comments