A Virtuous Business

-/10 (- Votes)
Cerita
0/10
Pemain
0/10
Akting
0/10
Musik
0/10

A Virtuous Business yang tayang di Netflix, tayang pada tanggal 12 Oktober 2024. Drama ini merupakan remake dari Brief Encounters yang merupakan series dari Inggris yang terkenal.

Drama ini diperankan oleh Kim So Yeon yang sebelumnya membintangi Tale of the Nine Tailed 1938 (2023) dan The Penthouse 3 (2021). Yeon Woo Jin yang membintangi Nothing Uncovered (2024) dan Daily Dose of Sunshine (2023).

Adapula Kim Sung Ryoung yang membintangi The Frog (2024) dan Love to Hate You (2023). Kim Sun Young yang merupakan pemeran No Gain No Love (2024) dan Queen of Divorce (2024).

Serta Lee Se Hee yang membintangi Bad Prosecutor (2022) dan Young Lady and Gentleman (2021).

Daftar isi

Detail

  • Judul: A Virtuous Business
  • Judul Lain: Virtuous Sales, Jungsookhan Sales, 정숙한 세일즈
  • Genre: Bisnis, Komedi, Kehidupan
  • Negara: Korea Selatan
  • Sutradara: Jo Woong
  • Produser: –
  • Penulis Naskah: Choi Bo Rim
  • Rumah Produksi: –
  • Channel TV: JTBC
  • Jumlah Episode: –
  • Jadwal Tayang: 12 Oktober 2024
  • Masa Tayang: Hari Sabtu & Minggu, Pukul 22.30 KST
A Virtuous Business - Sinopsis, Pemain, OST, Review

(foto: instagram/jtbcdrama)

Sinopsis 

Dengan latar waktu tahun 1992, drama ini berkisah tentang empat wanita yang melakukan gebrakan dengan bekerja. Dimana saat itu, wanita identik dengan mengurus anak dan menjadi ibu rumah tangga.

Selain itu, keempat wanita ini juga mengaggetkan banyak orang karena menjual produk dewasa. Padahal pada zaman tersebut, berbicara soal seks adalah pembiacaraan yang dianggap tabu.

Dengan latar belakang masing-masing, keempat wanita ini memiliki masalah masing-masing. Han Jung Sook yang kesulitan membelikan anaknya tas baru dan tidak bisa membayar sewa bulanan.

Oh Geum Hee yang bosan dengan kehidupannya, Seo Young Bok yang menderita kemiskinan dengan empat anak, Lee Joo Ri yang merupakan ibu tunggal. Sedangkan Kim Do Hyun adalah polisi yang menyimpan sebuah rahasia.

Pemeran Utama

  • Kim So Yeon sebagai Han Jung Sook
    Ibu rumah tangga yang pernah menjadi juara dua dalam kontes kecantikan dan menikahi cinta pertamanya.
  • Yeon Woo Jin sebagai Kim Do Hyeon
    Polisi yang berasal dari keluarga kaya, ia juga lulusan Ivy League Amerika Serikat.
  • Kim Sung Ryoung sebagai Oh Geum Hee
    Wanita yang berasal dari keluarga kaya dan merupakan lulusan universitas wanita yang bergengsi.
  • Kim Sun Young sebagai Seo Young Bok
    Ibu dengan 4 anak yang tampak merupakan keluarga yang harmonis.
  • Lee Se Hee sebagai Lee Ju Ri
    Ibu tunggal yang memilki salon kecantikan.

Pemeran Pendukung

  • Choi Ja Woon sebagai Anak Jeong Suk
  • Choi Jae Rim sebagai Kwon Seong Su
    Suami Jeong Suk
  • Kang Ae Shim sebagai Lee Bok Sun
    Ibu Jeong Suk
  • Jung Soon Won sebagai Kolega Do Hyeon
  • Park Jee A sebagai Penjual Daging
  • Kim Jung Jin sebagai Um Dae Geun
  • Kim Won Hae sebagai Choi Won Bong
    Suami Geum Hui
  • Im Chul Soo sebagai Park Jong Seon
    Suami Yeong Bok
  • Seo Hyun Chul sebagai Kolega Do Hyeon
  • Park Ok Chool sebagai Tetangga Pemilik Supermarket
  • Joo In Young sebagai Cheol Mul
    Pemilik Toko Hardware
  • Hong Ji Hee
  • Jeon Soo Ji
  • Shim Wan Joon
  • Jung Young Joo

Penampilan Spesial

  • Woo Hyun Joo sebagai Jo Sun Ae
  • Ra Mi Ran sebagai Kim Mi Ran, CEO Fantasy Lingerie

OST (Original Soundtrack)

Trailer