inspirasi
Wajah Lain Jepang, 10 Potret Kota Kumuh Kamagasaki yang Terasingkan
Jepang digambarkan sebagai negara maju dengan perkembangan teknologi yang pesat, namun berbeda dengan Kamagasaki.
Konon katanya Kamagasaki adalah kota yang dihapus dalam peta Jepang karena keberadaanya merupakan aib.
Di tempat tersebut terdapat banyak orang tua, pengangguran, bahkan kabarnya juga terdapat buronan yang melarikan diri dari hukum.
Sehingga tak heran jika kawasan tersebut berbanding terbalik dengan kota di Jepang lainnya.
Untuk memperjelas, berikut ini adalah potret kawasan kota Kamagasaki yang jarang diketahui.
Baca juga: 10 Kreasi Burung Menawan yang Dibuat dengan Daun dan Bunga
1. Di kota ini banyak sekali orang tua, pengangguran yang harus hidup di gedung kosong
2. Dengan segala keterbatasan, warga harus berjuang hidup di kota dekat dengan Osaka tersebut
3. Karena tak memiliki tempat tinggal, warga menggotong barangnya kemanapun mereka pergi
4. Ada juga yang membangun hunian yang tidak bisa disebut layak untuk huni
5. Kawasan tersebut jauh dari kesan Jepang di media, tersembunyi di balik gedung-gedung pecakar langit
6. Namun masih tetap ada vending machine dengan harga yang sangat murah di daerah tersebut
7. Segala jenis pekerjaan rela dilakukan untuk bertahan hidup
8. Hingga ada juga film yang mengambil tema daerah ini, yaitu ‘The Kamagasaki Cauldron War’
9. Daerah ini menjadi tempat terkumuh terbesar yang berada di Jepang
10. Walaupun begitu, warga masih menyelenggarakan acara seperti Kamagasaki Summer Festival
Baca juga: 10 Kreasi Nasi Berbentuk Hewan yang Bikin Anak Doyan Makan
Tidak seperti jepang yah? Siapa yang pernah ke sana?
0 comments