inspirasi

10 Kreasi Sangkar Burung Jadi Media Tanaman, Bisa untuk Dekorasi

Penulis:   | 

Penggemar burung pasti akan memberikan sangkar terbaik untuk burung kesayangannya. Sangkar terbaik tak hanya selalu dibersihkan, tapi juga memiliki desain yang cantik.

Sangkar ini bisa jadi hiasan juga agar rumah terlihat lebih indah dengan memelihara burung.

Namun jika  tidak terpakai, sangkar cantik ini sangat sayang jika dibuang. Untuk itu solusinya adalah menggunakan kembali sangkar burung tersebut dengan cara menjadikannya sebagai media untuk menanam.

Fungsi dekorasinya masih tetap bisa digunakan walaupun tak ada burung di dalamnya.

Seperti beberapa kreasi sangkar burung yang jadi tempat menanam ini nih. Tak hanya cantik, tapi juga bagus untuk dekorasi halaman rumah biar gak monoton.

Baca juga: 10 Tempat Penyimpanan Spidol dan Stabilo, Mudah Dibawa Kemanapun

1. Tips yang paling banyak digunakan adalah menanam tumbuhan yang menjuntai sehingga saat digantung terlihat cantik

10 Cara Menggunakan Sangkar Burung jadi Media Tanaman

(foto: flickr)

2. Selain tumbuhan, gak ada salahnya memberikan hiasan berbentuk burung sehingga lebih menarik

10 Cara Menggunakan Sangkar Burung jadi Media Tanaman

(foto: gardenbuildingsdirect)

3. Tak melulu tumbuhan dengan jenis sukkulen, bisa menggunakan tumbuhan jenis apapun termasuk bunga

10 Cara Menggunakan Sangkar Burung jadi Media Tanaman

(foto: thriftyrtsygirl)

4. Pilih jenis tumbuhan yang memiliki warna agar halaman rumah terlihat lebih meriah dan warna-warni

10 Cara Menggunakan Sangkar Burung jadi Media Tanaman

(foto: balconydecoration)

5. Sama seperti penggunaan sebelumnya, sangkar bisa digantungkan di berbagai tempat. Pastikan disiram ya

10 Cara Menggunakan Sangkar Burung jadi Media Tanaman

(foto: empresofdirt)

6. Tak melulu menggunakan semua bagian, bisa dipotong seperti ini nih. Bunganya semakin terlihat dan cocok untuk dekorasi ruang tamu

10 Cara Menggunakan Sangkar Burung jadi Media Tanaman

(foto: etsy)

7. Untuk memberikan kesan lebih elegan, coba deh pilih warna yang menarik salah satunya warna emas

10 Cara Menggunakan Sangkar Burung jadi Media Tanaman

(foto: etsy)

8. Jika tak ingin digantung, bisa juga kok diletakkan di tanah saja. Lebih baik tumbuhan merambat yang ditanam

10 Cara Menggunakan Sangkar Burung jadi Media Tanaman

(foto: hearthandvine)

9. Tak hanya di halaman rumah, ternyata digantungkan di dekat jendela juga membuat rumah jadi lebih cantik

10 Cara Menggunakan Sangkar Burung jadi Media Tanaman

(foto: museumselection)

10. Tapi harus ingat untuk menyesuaikan sangkar dan tumbuhan yang ditanam. Kalau sangkarnya kecil, tumbuhan kecil saja ya

10 Cara Menggunakan Sangkar Burung jadi Media Tanaman

(foto: wonderfuldiy)

Baca juga: Biar Gak Monoton, 10 Desain Kalender untuk Kegiatan Sehari-Hari

Sangkar tak terpakai ternyata bisa saja dimanfaatkan dengan berbagai macam kreasi.

Salah satuya sebagai tempat untuk menanam berbagai macam tumbuhan sehingga bisa jadi dekorasi, baik di halaman rumah maupun di dalam rumah. Kreasi sangkar burung mana nih yang jadi favoritmu?

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.