lifestyle

10 Serba Serbi Dark Circle, Penyebab hingga Cara Mengatasinya

Penulis:   | 

Setiap orang pasti mengharapkan mata indah dengan bulu mata yang lentik, namun tak semua orang bisa mewujudkannya.

Hal ini dikeranakan bagian mata tak jarang berubah jadi menghitam bahkan disertai dengan eye bags atau kantung mata. Dimana lingkaran hitam atau dark circle pada bagain mata bisa mengganggu penampilan.

Walaupun kerap terjadi tapi jangan khawatir, dark circle bisa dihilangkan dengan berbagai cara jika diketahui penyebabnya.

Penyebab umumnya terjadi karena proses penuaan pada wajah atau bisa juga karena kelelahan atau kurang cukup tidur.

Selain mengetahui penyebabkan alangkah baik jika mengerti cara mengatasinya juga. Ada banyak cara yang bisa dilakukan tergantung apa yang menyebabkannya terjadi dan berikut ini hal-hal yang perlu diketahui.

Baca juga: 10 Hal Terkait Gap Year, Tunda Kuliah Tak Berarti Malas

1. Lingkaran pada mata ini terjadi pada wanita maupun pria dan terkadang disertai dengan kantung mata

10 Serba Serbi Dark Circle, Penyebab Hingga Cara Mengatasinya

(foto: skinkarft)

2. Penyebabnya bisa karena kecendurungan genetis, kelelahan yang sangat, kurang tidur, usia, ketegangan mata hingga alergi

10 Serba Serbi Dark Circle, Penyebab Hingga Cara Mengatasinya

(foto: lifealth)

3. Secara umum, lingkaran mata ini bisa diatasi dengan merendam dengan kompres dingin. Bisa menggunakan es batu, tidur ekstra atau gunakan kantong teh

10 Serba Serbi Dark Circle, Penyebab Hingga Cara Mengatasinya

(foto: medlife)

4. Atau bisa juga dengan cara pelepasan pigmentasi, operasi laser hingga tato medis dengan menambahkan pigmen pada kulit tersebut

10 Serba Serbi Dark Circle, Penyebab Hingga Cara Mengatasinya

(foto: madamyou)

5. Namun sebelum mengatasinya, perlu diketahui tiga macamnya, yaitu brownish, bluish dan purplish dark circle

10 Serba Serbi Dark Circle, Penyebab Hingga Cara Mengatasinya

(foto: focuschronicle)

6. Brownish dark circle disebabkan lingkungan misal terlalu banyak mengucek atau terpapar sinar matahari terlalu sering

10 Serba Serbi Dark Circle, Penyebab Hingga Cara Mengatasinya

(foto: drsonalibhat)

7. Untuk mengatasi brownish bisa dengan cara memakai eye cream, menggunakan masker mata hingga konsumsi vitamin mata dan kulit

10 Serba Serbi Dark Circle, Penyebab Hingga Cara Mengatasinya

(foto: indiatimes)

8. Bluish disebabkan kelelahan atau kurang tidur sehingga lingkaran mata tampak seperti kebiruan

Bluish

(foto: drpentyalas)

9. Untuk mengatasi bluish dark circle cukup mudah yaitu istirahat yang cukup, olahraga hingga melakukan eye massage agar mata kembali fresh

bluish

(foto: chopraayurveda)

10. Untuk purplish dark circle yang penyebabnya faktor genetis, untuk menyamarkannya bisa memakai eye cream

purplish

(foto: indiamart)

Baca juga: Gak Gampang Sakit, 6 Tips Agar Kesehatan Tetap Terjaga

Tak disangka ya ternyata dark circle pada mata banyak penyebabnya. Tapi tenang saja bisa diatasi atau disamarkan hingga tak mengganggu penampilanmu.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.