Amanah Wali 6
Mulai 3 April 2022, sebuah sinetron spesial Ramadhan yang berjudul Amanah Wali 6 resmi ditayangkan. Sinetron ini dapat disaksikan setiap hari di SCTV pukul 02.30 WIB.
Kisah yang dibawakan dalam sinetron ini melanjutkan kisah yang ada dalam sinetron Wali Amanah 5 yang tayang pada tahun 2021.
Aan Kurnia, Farhan Zainal Muttaqin, Hamzah Shopi, dan Ihsan Bustomi kembali berakting bersama setelah Wali Amanah 5 (2021).
Keempat aktor ini juga dipertemukan dan beradu akting dalam season sebelumnya, yaitu Amanah Wali 4 (2020).
Detail
- Judul: Amanah Wali 6
- Judul lain: –
- Genre: Drama, Religi
- Negara: Indonesia
- Sutradara: Kiki ZKR, Bobby Herlambang, Yogi Yose
- Produser: Iwan S Manan, Reno Marciano, M. Abul Laits
- Penulis Naskah: Henny Surya
- Rumah Produksi: MNC Pictures
- Channel TV: RCTI
- Jumlah Episode: –
- Masa Tayang: Mulai 3 April 2022
- Jadwal Tayang: Senin – Minggu, jam 02.30 WIB
Sinopsis
Amanah Wali 6 mengisahkan mengenai empat pemuda yang berasal dari latar belakang yang berbeda namun memiliki tujuan yang sama.
Mereka dipertemukan di sebuah tempat untuk mencari siapa sebenarnya mereka dan identitas yang selama ini mereka miliki.
Empat pemuda tersebut adalah Apoy yang merupakan si preman pasar, Tom si pembalap liar, Ovie si pencopet budiman, dan Faank si pengamen punk.
Jika dibandingkan dengan kehidupan orang lain, kehidupan yang mereka jalani sangat jauh dari sebuah kewajaran.
Selain itu, setiap dari mereka juga memiliki keunikan masing-masing yang menjadi tanda tersendiri.
Pemeran Utama
- Aan Kurnia sebagai Apoy
Seorang preman pasar - Farhan Zainal Muttaqin sebagai Faank
Seorang pembalap liar - Hamzah Shopi sebagai Ovie
Seorang pencopet budiman - Ihsan Bustomi sebagai Tomy
Seorang pengamen punk
Pemeran Pendukung
- Rano Karno sebagai Ustadz Dullah
- Eksanti Imah
- Valeria Stahl Kaliey sebagai Fatin
- Sintya Marisca sebagai Habibah
- Davina Karamoy sebagai Maya
- Sandy Pradana
- Betari Ayu
- Boah Sartika
- Marsha Risdasari sebagai Hanna
- Aga Dirgantara
- Denaya Bintang Azmi
- Rizky Inggar sebagai Wiwiek Soendari
- Jelita Jely
- Diva Almira Bachtiar sebagai Rere
- Yudhi Hafidz sebagai Agus
OST (Original Soundtrack)
- MAMAS (Mati Masuk Surga) – Wali
md arif aiman bin tuming
3 April 2022 at 13:44
md arif aiman bin tuming brunei darussalam