profil
Kang Ha Neul
Kang Ha Neul debut akting melalui sebuah peran kecil dalam drama My Mom! Super Mom! pada tahun 2007. Setelah itu, ia berfokus ke teater mulai tahun 2010 sampai 2012.
Pada tahun 2012, ia muncul di berbagai drama seperti To The Beautiful You (2012) dan The Heirs pada tahun 2013.
Kemudian pada tahun 2016, ia sukses membintangi film Dongju: The Portrait of a Poet (2016) dan drama Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo (2016).
Karirnya terus berkembang sampai pada tahun 2018, ia tampil dalam drama When the Camellia Blooms (2019).
Pada tahun 2022, ia mengambil peran penting dalam film The Pirates: The Last Royal Treasure bersama Han Hyo Joo. Ia juga didapuk sebagai pemeran utama dalam drama Insider.
Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Jeon So Min
Biodata & Profil
- Nama Lengkap: Kang Ha Neul
- Nama Panggung: Kang Ha Neul
- Nama Panggilan: Ha Neul
- Tempat, Tanggal Lahir: Busan, Korea Selatan, 21 Februari 1990
- Kewarganegaraan: Korea Selatan
- Pendidikan: Universitas Chung Ah Jurusan Teater dan Film
- Agama: –
- Zodiak: Aquarius
- Tinggi Badan: 181 cm
- Berat Badan: 67 kg
- Golongan Darah: B
- Orang Tua: –
- Saudara: –
- Pacar: –
- Profesi: Aktor
- Hobi: Membaca Buku
- Facebook: –
- Twitter: –
- Instagram: –
- TikTok: –
- YouTube: –
Fakta Menarik
- Ia mendaftar wajib militer pada September 2017.
- Kemudian ia melakukan dinas militernya di Pusat Pelatihan Tentara Korea Nonsan.
- Ternyata ia ditunjuk sebagai duta kehormatan MMA.
- Ia dibebaskan dari dinas militer pada Mei 2019.
- Karakter yang paling mirip dengannya adalah di Twenty.
- Ia selalu rendah hati.
- Ia mengatakan bahwa dia tidak bisa menari dengan baik.
- Selain itu, ia mengakui bahwa dia ceroboh.
- Saat masih duduk di bangku sekolah, ia diolok-olok sebagai anak yang kelebihan berat badan yang mencapai lebih dari 100 kilogram.
- Ia kemudian memutuskan untuk menurunkan berat badan dan juga bangga dengan fisiknya sekarang.
- Tipe idealnya adalah seseorang yang menikmati dan menghargai pekerjaan dan tujuan karir mereka.
Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Shin Sung Rok
Film
- The Pirates: The Last Royal Treasure (2022), sebagai Wu Mu Chi
- A Year-End Medley (2021), sebagai Jae Yong
- Streaming (2021), sebagai Woo Sang
- Waiting For Rain (2021), sebagai Young Ho
- I Have a Date with Spring (2018), sebagai Lee Kwi Dong
- Heung-Boo: The Revolutionist (2018), sebagai Park Dol Po (cameo)
- Forgotten (2017), sebagai Jin Seok
- Midnight Runners (2017), sebagai Hee Yeol
- New Trial (2017), sebagai Jo Hyun Woo
- Like for Likes (2016), sebagai Lee Soo Ho
- Dongju: The Portrait of a Poet (2016), sebagai Yun Dong Ju
- Twenty (2015), sebagai Gyung Jae
- Empire of Lust (2015), sebagai Jin
- C’est si bon (2015), sebagai Yoon Hyeong Joo
- Mourning Grave (2014), sebagai In Soo
- Drama Festival: Rebellious (MBC | 2013), sebagai Joon Kyung
- You’re My Pet (2011), sebagai Young Soo
- Battlefield Heroes (2011), sebagai Nam San
Drama
- A Tree Dies Standing (KBS2 | 2022), sebagai Yoo Jae Heon
- Insider (JTBC | 2022), sebagai Kim Yo Han
- River Where The Moon Rises (KBS2 | 2021), sebagai On Hyeob
- When the Camellia Bloom (KBS2 | 2019), sebagai Hwang Yong Sik
- Entourage (tvN | 2016)
- Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo (SBS | 2016), sebagai Wang Wook
- The Missing (OCN | 2015), sebagai Lee Jung Soo
- Punch (SBS | 2014-2015), sebagai cameo
- Misaeng: Incomplete Life (tvN | 2014), sebagaiJang Baek Ki
- Angel Eyes (SBS | 2014), sebagai Park Dong Joo muda
- The Heirs (SBS | 2013), sebagai Lee Hyo Shin
- Two Weeks (MBC | 2013), sebagai Kim Sung Joon (cameo)
- Monstar (Mnet, tvN | 2013), sebagai Jung Sun Woo
- To The Beautiful You (SBS | 2012), sebagai Min Hyun Jae
- My Mom! Super Mom! (KBS2 | 2007), sebagai Choi Hoon
Acara TV
- The Game Caterers Season 2 (2022), sebagai bintang tamu
- Saturday Night Live Korea: Season 11 (2021), sebagai bintang tamu
- House on Wheels: For Rent (2021), sebagai anggota
- War of Villains (2020), sebagai bintang tamu
- Traveler Season 2 (2020), sebagai anggota
- Funding Together (2019), sebagai bintang tamu
- Amazing Saturday (2018), sebagai bintang tamu
- MMTG (2018), sebagai bintang tamu
- Life Bar (2016), sebagai bintang tamu
- Youth Over Flowers: Iceland (2016), sebagai anggota
- Knowing Bros (2015), sebagai bintang tamu
- Running Man (2010), sebagai bintang tamu
- Happy Together: Season 3 (2007), sebagai bintang tamu
- Radio Star (2007), sebagai bintang tamu
Teater
- Fantasy Tale Love (2019–2020), sebagai badut
- Shinheung Military Academy (2018), sebagai Paldo
- Harold and Maude (2015), sebagai Harold
- Assassins Lee Harvey (2012), sebagai Oswald
- Black Mary Poppins (2012), sebagai Herman
- Prince Puzzle (2011), sebagai Gu Dong
- Thrill Me Nathan (2010), sebagai Leopold
- Spring Awakening (2009), sebagai Ernst
- Thrill Me Richard (2009), sebagai Loeb
- La Vida (2008), sebagai Pangeran Hamlet
- Carpe Diem (2007), sebagai Lee Il
- The Celestial Watch (2006), sebagai Jang Young Shil
Model Video Musik
- Lost One – Epik High (2017)
- Still Pretty Today – Fly to the Sky (2007)
Single
- Piece of the Sky (2018)
- What Is This? (2018)
- Farewell (2018)
- 좋아해줘 – OST Like for Likes (2016)
- Self-portrait – OST Dongju: The Portrait of a Poet (2016)
- You Mean Everything To Me (2015)
- My Bonnie Lies Over The Ocean (2015)
- When The Saints Go Marching In – OST C’est si bon (2015)
- 조개껍질 묶어 (2015)
- 백일몽 (2015)
- 사랑하는 마음 (2015)
- 하얀 손수건 (2015)
- Three Things I Have Left (Acoustic Version) – OST Angel Eyes (2014)
- 사람, 사랑 (Person, Love) (2013)
- I Will Love You (2013)
- After Love Gone (2013)
- Atlantis Princess – OST Monstar (2013)
- Don’t Make Me Cry (2013)
- Only That Is My World / March (2013)
Penghargaan
- APAN Star Awards 2021 – Top Excellence Award, Actor in a Miniseries – When the Camellia Blooms
- Seoul International Drama Awards 2020 – Outstanding Korean Actor – When the Camellia Blooms
- Korea Broadcasting Awards 2020 – Actor Award – When the Camellia Blooms
- Baeksang Arts Awards 2020 – Best Actor – Television – When the Camellia Blooms
- KBS Drama Awards 2019 – Top Excellence Award, Actor – When the Camellia Blooms
- KBS Drama Awards 2019 – Netizen Award – When the Camellia Blooms
- SBS Drama Awards 2016 – Excellence Award, Actor in a Fantasy Drama – Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo
- Chunsa Film Art Awards 2016 – Best New Actor – Twenty
- Korea World Youth Film Festival 2015 – Favorite New Actor – Twenty
- Korean Film Actors’ Guild Awards 2015 – Best New Actor – Twenty
- SBS Drama Awards 2014 – New Star Award – Angel Eyes
Nominasi
- Seoul International Drama Awards 2020 – Best Actor – When the Camellia Blooms
- KBS Drama Awards 2019 – Excellence Award, Actor in a Mid-length Drama – When the Camellia Blooms
- Baeksang Arts Awards 2017 – Most Popular Actor – Film – New Trial
- Asia Artist Awards 2016 – Best Star Award, Actor – Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo
- Grand Bell Awards 2015 – Best New Actor – Twenty
- Blue Dragon Film Awards 2015 – Best New Actor – Twenty
- Baeksang Arts Awards 2015 – Most Popular Actor – Television – Misaeng: Incomplete Life
Sukses memerankan berbagai karakter di drama dan film, Kang Ha Neul juga aktif tampil di beberapa pentas teater terkenal di Korea.
0 comments