profil

Lauren Alexis

2
fans love
Penulis:   | 
Tanggal Lahir:
Tempat Lahir:
Profesi:

Lauren Alexis adalah seorang Youtuber terkenal yang telah memiliki akun Youtube sejak tahun 2016. Ia mengunggah berbagai macam kegiatan vlognya namun sayang kanal tersebut hanya bertahan satu tahun.

Di tahun 2017, ia kembali membuat kanal Youtube baru dengan nama yang berbeda. Penyebabnya adalah akun Youtube yang lama telah melanggar kebijakan dari pihak Youtube.

Tak hanya di Youtube, ia juga mengembangkan ketenarannya lewat akun media sosial Instagram. Ia memposting foto yang menarik sehingga banyak yang suka dan koemnatar.

Ia juga mengembangkan eksposurnya di TikTok di tahun 2019. Setahun kemudian, ia membintangi film berjudul Naughty Truth or Dare (2020) serta serial Sidemen (2020).

Ia juga pernah tampil di acara TV berjudul Kingpyn Boxing (2022) sebagai tamu.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Karely Ruiz

Lauren Alexis - Biodata, Profil, Fakta, Umur, Agama, Pacar, Film

(foto: instagram/laurenalexis_x)

Daftar isi

Biodata & Profil

  • Nama Lengkap: Lauren Alexis
  • Nama Panggung: Lauren Alexis
  • Nama Panggilan: Lauren
  • Tempat Tanggal Lahir: Essex, Inggris, 5 Maret 1999
  • Kewarganegaraan: Inggris
  • Pendidikan: –
  • Agama: Kristen
  • Tinggi Badan: 165 cm
  • Orang Tua: –
  • Saudara: Rikki Alexis, Sal Alexis
  • Pacar: –
  • Profesi: Youtuber, Aktris
  • Hobi: –
  • Facebook: –
  • Twitter: @laurenalexis_x
  • Instagram: @laurenalexis_x, @laurenalexisfun
  • TikTok: @laurenalexis_x
  • YouTube: Lauren Alexis Official

Fakta Menarik

  • Suka mengambil foto dirinya dengan tampilan modern.
  • Tertarik dengan bola basket.
  • Ingin belajar lebih banyak tentang menari dan akting sejak dia masih muda.
  • Suka menonton film.
  • Ingin bepergian ke berbagai tempat.
  • Menikmati makan es krim, cokelat, makanan jalanan, dan buah-buahan.
  • Sering menghadiri pesta.
  • Suka berenang dan pergi ke gym.
  • Tidak minum alkohol dan hanya merokok kadang-kadang.
  • Tidak suka jogging dan berlatih yoga.
  • Memiliki dua saudara laki-laki dan satu saudara perempuan.
  • Menghabiskan sebagian besar masa kecilnya dengan saudara perempuannya melakukan riasan untuk satu sama lain dan berbagi gaun.
  • Paling menyukai hidungnya.
  • Menaruh banyak perhatian pada kondisi kulitnya.
  • Setelah lima sampai delapan minggu berada di perguruan tinggi, ia memutuskan untuk keluar.
  • Berharap ia lahir di Amerika Serikat.
  • Mengumpulkan boneka dan mainan lainnya.
  • Sering memakai sepatu hak tinggi setiap kali dia keluar rumah.
  • Memiliki kucing peliharaan.
  • Ia bilang punya pacar itu stres.
  • Ingin memiliki ular dan kelinci sebagai hewan peliharaan.
  • Memiliki tindik perut pertamanya ketika dia berusia lima belas tahun.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Chloe Cherry

Film

  • Naughty Truth or Dare (2020), sebagai Diri Sendiri

Serial

  • Sidemen (YouTube | 2020), sebagai Diri Sendiri

Acara TV

  • Kingpyn Boxing (YouTube | 2022), sebagai Tamu

Selain tenar di Instagram dan Youtube, Lauren Alexis juga memiliki akun TikTok untuk meningkatkan ketenarannya. Kini ketiga akun utama yang ia gunakan sudah memiliki jutaan follower.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.