Love Alarm

-/10 (- Votes)
Cerita
0/10
Pemain
0/10
Akting
0/10
Musik
0/10

Rumah produksi Studio Dragon merilis sebuah drama Korea yang berjudul Love Alarm mulai 22 Agustus 2019 di Netflix.

Produksi drama ini sudah disepakati dengan Netflix pada Januari 2017. Kisah dalam drama ini diadaptasi dari sebuah webtoon berjudul sama yang ditulis oleh Chon Kye Young.

Pemeran utama dalam drama ini diperankan oleh Kim So Hyun, Jung Ga Ram, dan Song Kang

Kim So Hyun sebelumnya pernah membintangi sebuah drama berjudul Radio Romance (2018), sedangkan Jung Ga Ram pernah tampil di drama Mistress (2018).

Sementara itu, Song Kang sebelumnya sukses berperan di drama When the Devil Calls Your Name (2019).

DETAIL 

  • Judul: Love Alarm / 좋 아 하 면 울 리 는
  • Judul lain: Joahamyeon Ullineun ,
  • Genre: Romantis, Emosi,
  • Negara: Korea Selatan
  • Sutradara: Lee Na Jung
  • Produser: Lee Jae Moon
  • Penulis Naskah: Lee Ah Yun, Seo Bo Ra
  • Rumah Produksi: Netflix, Hidden Sequence, Studio Dragon
  • Channel TV: Netflix
  • Jumlah Episode: 8
  • Masa Tayang: 22 Agustus 2019
  • Jadwal Tayang: –
Love Alarm - Sinopsis, Pemain, OST, Episode, Review

(foto: netflix)

SINOPSIS LOVE ALARM

Drama ini menceritakan mengenai kisah cinta yang dijalani oleh para siswa SMA melalui bantuan sebuah aplikasi.

Terdapat sebuah perusahaan yang merilis sebuah aplikasi untuk dating terbaru yang dikenal dengan nama Jo Alarm.

Aplikasi tersebut tampaknya berhasil menarik perhatian para siswa SMA kecuali Jo Jo yang lebih berfokus untuk menyelesaikan studinya.

Hingga suatu hari, dia dipertemukan dengan seorang siswa terkenal karena adegan ciuman yang tidak terduga.

Pada saat yang sama, temannya juga memiliki perasaan dan ketertarikan padanya sehingga dia terjebak dalam dilema.

Halaman :

ULASAN

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Cerita
Pemain
Akting
Musik

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.