Adulting at Eighteen
Mulai 25 Januari 2023, tayang sebuah film Korea Selatan berjudul Adulting at Eighteen. Film yang diproduksi oleh Cherry Elephant ini bisa ditonton untuk rating usia 12 tahun ke atas.
Kali ini, karakter utamanya diperankan oleh aktor-aktor muda Korea. Sebut saja, ada Im Seon Woo yang pernah membintangi Love at the End of the Century (2023) dan The Hill of Secrets (2022).
Ia beradu akting dengan Kim Myung Chan sebagai pemeran utama pria. Kim Myung Chan debut film di sini usai sukses dengan drama Mimicus (2022).
Detail
- Judul: Adulting at Eighteen / 열여덟, 어른이 되는 나이
- Judul Lain: Yeolyeodeol / Eoreuni Doeneun Nai
- Genre: Drama, Romansa
- Negara: Korea Selatan
- Sutradara: –
- Produser: –
- Penulis Naskah: –
- Rumah Produksi: Cherry Elephant
- Channel TV: –
- Jadwal Rilis: Mulai 25 Januari 2023
Sinopsis
Adulting at Eighteen mengisahkan tentang seorang wanita ceria penuh semangat bernama Yoon Seo. Dipertemukan dengan anak tanpa impian bernama Soo Chan.
Bagi Yoon Seo, kehangatan alam sekitar bisa membuat harinya menjadi lebih muah. Hingga ia bertemu langsung dengan Soo Chan.
Soo Chan adalah seorang kurir yang masih lebih mudah darinya. Sikap Soo Chan yang unik dan berbeda menjadi ketertarikan sendiri.
Pemeran Utama
- Im Seon Woo sebagai Han Yoon Seo
Wanita yang dikenal hidup dengan penuh semangat - Kim Myung Chan sebagai Soo Chan
Pria muda yang bekerja sebagai seorang kurir
Pemeran Pendukung
- Jang Yoo sebagai Kang Yoo Seok
- Park Hyun Sook sebagai Lee Min Kyung
- Uhm Chae Young sebagai Shim Min Ji
- Lee Dong Yong sebagai Jang Beom Cheol
Penampilan Spesial
- Lee Hye Rim
- Jang Deok Ju
OST (Original Soundtrack)
- –
Lulu
25 Januari 2023 at 07:50
Harus banget ditonton