profil

Tika Panggabean

0
fans love
Penulis:   | 
Tanggal Lahir:
Tempat Lahir:

Tika Panggabean adalah seorang aktris, presenter, penyanyi, pelawak dan penyiar radio yang berasal dari Jakarta, Indonesia.

Ia populer sebagai salah satu member dari grup Project Pop serta terjun di dunia akting sebagai Saodah dalam sitkom OB (Office Boy). Selain itu, ia juga membintangi film Ngeri-Ngeri Sedap (2022).

Karier

Sejak tahun 1994, Tika Panggabean sudah terjun di dunia hiburan. Awalnya, ia tergabung dalam grup bernama Project Pop bersama dengan Djoni Permato, Gumilar Nurochman, Yosi Mokali dan Wahyu Rudi.

Selain itu, ia juga kerap menjadi presenter untuk acara TV seperti Kuis Sunsilk Si Doel, Paras, Project Show dan lain sebagainya.

Ia juga muncul dalam berbagai judul sitkom seperti OB (Office Boy) (2006-2008), OB Shift 2 (2009) dan OB OK (2018).

Namanya kemudian masuk dalam jajaran nominasi penghargaan berkat membintangi film Ngeri-Ngeri Sedap (2022) dan Induk Gajah (2023). Selain itu, ia juga membintangi film Bebas (2019), Ali & Ratu Ratu Queens (2021) dan lain-lain.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Dicky Difie

Tika Panggabean - Biodata, Profil, Fakta, Umur, Agama, Pacar

(foto: instagram/botikapanggabean)

Biodata & Profil

  • Nama Lengkap: Kartika Rachel Setia Redjeki Panggabean
  • Nama Panggung: Tika Panggabean
  • Nama Panggilan: Tika
  • Tempat, Tanggal Lahir: Jakarta, Indonesia, 3 Oktober 1970
  • Kewarganegaraan: Indonesia
  • Agama: Kristen
  • Profesi: Aktris, Presenter, Penyanyi, Pelawak, Penyiar Radio
  • Hobi: Traveling
  • Facebook: –
  • X: –
  • Threads: @botikapanggabean
  • Instagram: @botikapanggabean
  • TikTok: –
  • YouTube: –

Tinggi, Berat & Penampilan Fisik

  • Tinggi: 174 cm
  • Berat: – kg
  • Golongan Darah: –
  • Warna Rambut: –
  • Warna Mata: –
  • Warna Kulit: –
  • Ukuran Tubuh: –
  • Ukuran Sepatu: –
  • Ukuran Baju: –

Pendidikan

  • SMA Negeri 34 Jakarta
  • Universitas Katolik Parahyangan

Keluarga

  • Ayah: –
  • Ibu: –
  • Saudara Laki-laki: –
  • Saudara Perempuan: –

Pacar

Kekayaan

Tidak diketahui pasti berapa total kekayaan Tika Panggabean, kekayaannya berasal dari kariernya sebagai aktris, presenter, penyanyi, pelawak dan penyiar radio.

Kontroversi

Fakta Menarik

  • Satu-satunya wanita di grup Project Pop.
  • Merupakan keturunan Batak.
  • Panggabean dalah marga Batak Toba di Siatas Barita, Tapanuli Utara.
  • Rajin menjalankan hidup sehat.
  • Memiliki dua anjing lucu bernama Wylie dan magic.
  • Menjaga tubuhnya dengan berolahraga, salah satunya berenang.
  • Suka dengan kulit tubuh yang cokelat, oleh karena itu ia sering berjemur.
  • Dikenal memiliki positive vibes.
  • Ia mengaku sudah menopause.
  • Tidak ada dorongan atau paksaan dari keluarga untuk cepat-cepat menikah.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Kezia Caroline

Film

  • Ngeri-Ngeri Sedap (2022), sebagai Mak Domu
  • Selesai (2021), sebagai Yani
  • Ali & Ratu Ratu Queens (2021), sebagai Ance
  • Bebas (2019), sebagai Bu Retno
  • Hit & Run (2019), sebagai Mak Dona
  • Sweet 20 (2017), sebagai Bunga
  • Talak 3 (2016), sebagai Inggrid
  • Lamaran (2015)
  • Aku, Kau & KUA (2014), sebagai Ibu Ratna
  • Langit Biru (2011), sebagai Ibu kantin
  • Laskar Pemimpi (2010), sebagai Sri Mulyani
  • Red CobeX (2010), sebagai Mama Ana
  • Vina Bilang Cinta (2005)
  • Kejar Jakarta (2005), sebagai Mak Tiur
  • Arisan! (2003), sebagai Tukang pijat

Sinetron

  • OB OK (RCTI | 2018), sebagai Saodah
  • OB Shift 2 (RCTI | 2009), sebagai Saodah
  • OB (Office Boy) (RCTI | 2006—2008), sebagai Saodah
  • The Lajang (2001)
  • Sang Prabu (1999)
  • Bungkus Si Doel (-)
  • Project-P (1994—1996), sebagai Ziggy

Web Series

  • Ratu-Ratu Queens (-), sebagai Ance
  • Induk Gajah 2 (Prime Video | 2024), sebagai Mamak Uli
  • Induk Gajah (Prime Video | 2023), sebagai Mamak Uli

FTV

  • Ratu Cinta Kilat

Acara TV

  • Kuis Sunsilk Si Doel (RCTI), sebagai Presenter
  • Paras (RCTI), sebagai Presenter
  • KFC Petak Petok Indosiar, sebagai Presenter
  • Project Show (Indosiar), sebagai Presenter
  • Surprise Surprise (Trans TV), sebagai Presenter
  • Matahari (Trans TV), sebagai Presenter
  • Kros X (Trans TV), sebagai Presenter
  • Bincang Bintang (RCTI), sebagai Presenter
  • Karaoke Star (Trans TV), sebagai Presenter
  • Plus Minus (Kompas TV), sebagai Presenter
  • Playlist (TVRI), sebagai Presenter

Nominasi

  • Festival Film Bandung 2021 – Pemeran Pembantu Wanita Terpuji Serial Web – Induk Gajah
  • Piala Maya 2021 – Aktris Utama Terpilih – Ngeri-Ngeri Sedap
  • Festival Film Tempo 2021 – Aktris Utama Pilihan – Ngeri-Ngeri Sedap
  • Festival Film Indonesia 2021 – Pemeran Utama Wanita Terbaik – Ngeri-Ngeri Sedap
  • Indonesian Movie Actors Awards 2021 – Pemeran Utama Wanita Terfavorit – Ngeri-Ngeri Sedap
  • Indonesian Movie Actors Awards 2021 – Pemeran Utama Wanita Terbaik – Ngeri-Ngeri Sedap
  • Festival Film Wartawan Indonesia 2021 – Aktris Utama Terbaik – Genre Film Komedi – Ngeri-Ngeri Sedap

Quotes

FAQ

Siapa Tika Panggabean

Dia adalah aktris, presenter, penyanyi, pelawak dan penyiar radio kelahiran Jakarta, Indonesia.

Siapa nama asli Tika Panggabean?

Nama aslinya adalah Kartika Rachel Setia Redjeki Panggabean.

Apa yang membuat Tika Panggabean menjadi terkenal?

Dia terkenal karena bergabung dengan grup Project Pop.

Tika Panggabean asalnya dari mana?

Dia berasal dari Jakarta, Indonesia.

Kapan ia merayakan ulang tahunnya?

Dia merayakannya pada tanggal 3 Oktober.

Apa agamanya?

Agamanya adalah Kristen.

Berapa tingginya?

Tingginya 174 cm.

Siapa orang tuanya?

Dia tidak mengungkapkan nama ayah dan ibunya.

Apakah ia sudah menikah?

Dia belum menikah. Tidak ada informasi apakah dia sedang menjalin hubungan atau tidak.

Siapa mantan pacarnya?

Tidak diketahui siapa mantan pacarnya.

Berapa Kekayaannya?

Tidak diketahui pasti berapa kekayaan bersihnya.

Apa kewarganegaraannya?

Kewarganegaraannya adalah Indonesia.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.