profil
Adzana Ashel
Adzana Ashel adalah seorang aktris, penari dan penyanyi yang berasal dari Jakarta, Indonesia.
Ia populer sebagai member dari JKT48 generasi kesembilan yang terjun di dunia akting. Ia debut akting film yang berjudul Dilan 1983: Wo Ai Ni di tahun 2024 dan berperan sebagai Kak Ida.
Karier
Di tahun 2016, Adzana Ashel adalah atlet pemandu sorak yang tergabung dalam Tweenkle Stars. Ia pernah menjadi juara satu dalam kejuaraan pemandu sorak untuk tingkat nasional.
Karena kesehatannya menurun, ia mencoba untuk menjadi member JKT48. Ia diperkenalkan pada 1 Desember 2019. Setelah bertahun-tahun menjadi member JKT48, ia akhirnya lulus pada 13 Oktober 2023.
Di tahun 2024, ia mencoba untuk terjun di dunia akting dengan debut bermain film berjudul Dilan 1983: Wo Ai Ni (2024). Selain film, ia juga didapuk untuk membintangi web series berjudul Dia Angkasa (2024).
Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Aldy Maldini
Biodata & Profil
- Nama Lengkap: Adzana Shaliha Alifyaa
- Nama Panggung: Adzana Ashel
- Nama Panggilan: –
- Tempat, Tanggal Lahir: Jakarta, Indonesia, 8 Januari 2005
- Kewarganegaraan: Indonesia
- Agama: Islam
- Profesi: Aktris, Penari, Penyanyi
- Hobi: Senam
- Facebook: –
- X: @asheladz
- Threads: @asheladz
- Instagram: @asheladz
- TikTok: –
- YouTube: @adzanashel
Tinggi, Berat & Penampilan Fisik
- Tinggi: 160 cm
- Berat: – kg
- Golongan Darah: –
- Warna Rambut: –
- Warna Mata: –
- Warna Kulit: –
- Ukuran Tubuh: –
- Ukuran Sepatu: –
- Ukuran Baju: –
Pendidikan
- –
Keluarga
- Ayah: –
- Ibu: –
- Saudara Laki-laki: –
- Saudara Perempuan: –
Pacar
–
Kekayaan
Tidak diketahui pasti berapa total kekayaan Adzana Ashel, kekayaannya berasal dari kariernya sebagai aktris, penari dan penyanyi.
YouTube
Dikutip dari Social Blade tahun 2024, penghasilannya perhari 0,77-12 dollar atau 11 ribu-186 ribu rupiah, perbulan 23-370 dollar atau 357 ribu-5 juta rupiah dan pertahun 277-4,4 ribu dollar atau 4 juta-68 juta rupiah.
Kontroversi
–
Fakta Menarik
- Anak kedua dari empat bersaudara.
- Ayahnya pernah menjadi manajer grup band SLANK di tahun 1992 sampai 1997.
- Orangtuanya berasal dari Palembang.
- Sejak SD sudah ikut les gimnastik.
- Tergabung di tim gimnastik Tweenkle Stars dibawah nauangan Rockstar Academy.
- Di tim Tweekle Stars, ia merupakan base belakang.
- Ia lulus 13 Oktober 2023 dengan pertunjukan Cara Meminum Ramune.
- Melaksanakan pertunjukan terakhir pada tanggal 11 Februari 2024, judulnya Tunas di Balik Seragam.
- Pernah ikut audisi JKT48 generasi ke-7 tapi ia memutuskan mengundurkan diri dari panggilan interview.
- Pada Maret 2024, namanya pernah viral saat membangunkan sahur di media sosial.
- Ia diketahui senang nongkrong di cafe.
- Ia suka dengan binatang terutama kucing..
- Memiliki kucing yang dinamakan Autumn dengan bulu oranye, abu dan putih.
- Ia merupakan keponakan dari Melody dan Friska JKT48.
Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Dewa Dayana
Film
- Petaka Gunung Gede (2025), sebagai Ita
- Lebih dari Selamanya (2025), sebagai Nasya
- Diary Pramugari: Seks, Cinta & Kehidupan (2025), sebagai Anya
- Bolehkah Sekali Saja Ku Menangis (2024)
- Dilan 1983: Wo Ai Ni (2024), sebagai Kak Ida
Web Series
- Rekaman Terlarang (2025), sebagai Nina
- Dia Angkasa (2024), sebagai Cilla
Acara TV
- Festival Konser Dilan 1983: Wo Ai Ni (2024), sebagai Bintang tamu
- Halo Selebriti (SCTV | 2024), sebagai Bintang tamu
- Pagi-Pagi Ambyar (Trans TV | 2024), sebagai Bintang tamu
- Makan Receh (2024), sebagai Bintang tamu
- Cari Berkah (2024), sebagai Bintang tamu
- Lapor Pak! (Trans7 | 2024), sebagai Bintang tamu
- Talkpod (NET. | 2024), sebagai Bintang tamu
- Tonight Show Premiere (NET. | 2023), sebagai Bintang tamu
- Anak Sekolah (Trans7 | 2022), sebagai Bintang tamu
- Enaknya Mantul (2022), sebagai Bintang tamu
- Insert (Trans TV | 2021), sebagai Bintang tamu
Program Digital
- Celeb Update (2024)
- Podcast Orang Biasa (2024)
- Beri Salam! (2024)
- Target Operasi (2024)
- Dunia Tipu-Tipu (2024)
- Kemal Palevi Podcast (2024)
- PMS (2024)
- Kampung Merdeka (2024)
- Warung Ramadhan (2024)
- GERRR! Gerak Gerik Rigen!!! (2024)
- Kena SP2! (2024)
- GEGERRR! (2024)
- Super Nongki (2023)
- Podskuy (2023)
- Temen Masak (2023)
- Temen Makan (2023)
- Temen Main (2023)
- Mabar (2023)
- Bucin (2021)
- GEMESH! (2021)
Quotes
- –
FAQ
Siapa Adzana Ashel?
Dia adalah aktris, penari dan penyanyi kelahiran Jakarta, Indonesia.
Siapa nama asli Adzana Ashel?
Nama aslinya adalah Adzana Shaliha Alifyaa.
Apa yang membuat Adzana Ashel menjadi terkenal?
Dia terkenal karena member JKT48 yang membintangi Dilan 1983: Wo Ai Ni (2024).
Adzana Ashel asalnya dari mana?
Dia berasal dari Jakarta, Indonesia.
Kapan ia merayakan ulang tahunnya?
Dia merayakannya pada tanggal 8 Januari.
Apa agamanya?
Tidak diketahui agamanya.
Berapa tingginya?
Tidak diketahui berapa tingginya.
Siapa orang tuanya?
Dia tidak mengungkapkan nama ayah dan ibunya.
Apakah ia sudah menikah?
Dia belum menikah. Tidak ada informasi apakah dia sedang menjalin hubungan atau tidak.
Siapa mantan pacarnya?
Tidak diketahui siapa mantan pacarnya.
Berapa Kekayaannya?
Tidak diketahui pasti berapa kekayaan bersihnya.
Apa kewarganegaraannya?
Kewarganegaraannya adalah Indonesia.
0 comments