profil
Bima Studio
Bima Studio adalah seorang TikToker yang berasal dari Payakumbuh, Sumatera Barat.
Ia sukses mencuri perhatian warganet di TikTok dengan aksinya bermain musik dengan menggunakan media gelas.
Karier
Awal namanya populer dengan beraksi menjajarkan berbagai macam gelas berbeda bentuk dan dipukul dengan stik. Hasilnya, terdengarlah alunan suara musik yang indah didengar.
Dengan keunikan ini, tak heran jika punya banyak penggemar dari beragam kalangan. Bahkan selain bermain musik dengan gelas ia juga memiliki bakat lain.
Ia ternyata juga pandai bermain gitar dan biola. Ia juga sering mengaransemen ulang berbagai macam lagu sehingga membuat para penonton tak sabar untuk menunggu karya-karyanya.
Bahkan, dengan kontennya yang sangat menarik ia mampu menarik ratusan ribu hingga jutaan orang untuk menonton videonya.
Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Tiara Andini
Biodata & Profil
- Nama Lengkap: Bima Fajriansyah
- Nama Panggung: Bima Studio
- Nama Panggilan: Bima
- Tempat, Tanggal Lahir: Payakumbuh, Sumatera Barat
- Kewarganegaraan: Indonesia
- Agama: Islam
- Profesi: Konten Kreator
- Hobi: Bermain Musik
- Facebook: –
- Twitter: –
- Instagram: @bima_studio
- TikTok: @bimastudio
- YouTube: Bima studio official
Tinggi, Berat & Penampilan Fisik
- Tinggi: – cm
- Berat: – kg
- Golongan Darah: –
- Warna Rambut: Hitam
- Warna Mata: Hitam
- Warna Kulit: Kuning Langsat
- Ukuran Tubuh: –
- Ukuran Sepatu: –
- Ukuran Baju: –
Pendidikan
- –
Keluarga
- Ayah: –
- Ibu: –
- Saudara Laki-laki: –
- Saudara Perempuan: –
Pacar
–
Kekayaan
Tak diketahui berapa total kekayaan Bima Studio, kekayaannya berasal dari kariernya sebagai TikToker dan YouTuber.
YouTube
Dikutip dari Social Blade tahun 2023, penghasilanya perhari 94-1,5 ribu dollar atau 1,4 juta-22 juta rupiah, perbulan 2,8 ribu-45,1 ribu dollar atau 42 juta-683 juta rupiah dan pertahun 33,8 ribu-541,6 ribu dollar atau 512 juta-8 milliar rupiah.
Kontroversi
–
Fakta Menarik
- Banyak yang mengiranya sebagai orang Jakarta karena gayanya yang sangat trendi dan kekinian serta cara bicaranya.
- Ia viral karena video bermain musik menggunakan gelas.
- Ia merupakan generasi Z.
- Konten TikTok yang dibuatnya sering masuk FYP.
- Dalam bio di Instagram, ia mengaku sebagai tamatan SMA.
- Sering dapat endorsement di Instagram.
- Memiliki kanal YouTube yang juga telah mendapatkan banyak subscribers.
- Sering membuat video musik dari lagu-lagu terkenal dengan menggunakan gelas.
- Ia selalu tampil dengan gaya kekinian.
- Ia mencantumkan alamatnya di bio Instagram.
- Konten YouTube-nya tak jarang juga mendapat penonton jutaan.
- Belajar memainkan musik dengan gelas secara otodidak.
- Ia melakukan penyetelan suara pada masing-masing gelas dengan menggunakan air.
- Saat memainkan musik dari gelas, ia juga sering memadukannya dengan beatbox.
- Ia merekam semua karyanya di studio musik yang ada di rumahnya.
Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Ariel Tatum
Foto – foto Bima Studio
1. Potretnya saat sedang berada di tempat wisata
2. Memamerkan pemandangan di kampung halamannya yang indah
3. Tampaknya ia memang senang menikmati pemandangan alam
4. Foto selfie dulu, dong
5. Masih berusia muda, gayanya sudah keren banget
FAQ
Siapa Bima Studio?Â
Dia adalah pemain musik, TikToker dan Youtuber.
Siapa nama asli Bima Studio?
Nama aslinya adalah Bima Fajriansyah.
Apa yang membuat Bima Studio menjadi terkenal?
Dia terkenal karena membuat musik dari gelas.
Bima Studio asalnya dari mana?
Ia berasal dari Payakumbuh, Sumatera Barat.
Berapa umur Bima Studio?
Tidak diketahui berapa umurnya.
Kapan Bima Studio merayakan ulang tahunnya?
Tidak diketahui kapan merayakan ulang tahun.
Berapa tinggi Bima Studio?
Tidak diketahui berapa tingginya.
Siapa orang tua Bima Studio?
Dia tidak mengungkapkan nama ayah dan ibunya.
Apakah Bima Studio sudah menikah?
Dia tidak menikah. Tidak ada informasi apakah dia sedang menjalin hubungan atau tidak.
Siapa mantan pacar Bima Studio?
Tidak diketahui siapa mantan pacarnya.
Berapa Kekayaan Bima Studio?
Tidak diketahui pasti berapa kekayaannya.
Apa kewarganegaraan Bima Studio?
Kewarganegaraannya adalah Indonesia.
Dengan kreativitas tanpa batas yang dimilikinya, Bima Studio berhasil memanfaatkannya untuk berkarya sebagai seorang konten kreator ternama.
0 comments