profil
Cindy Monika
Cindy Monika adalah seorang cosplayer, dokter, gamer, model, YouTuber yang berasal dari Sorowako, Sulawesi Selatan.
Namanya mulai dikenal masyarakat luas setelah ia menjadi bintang tamu dalam acara podcast di kanal YouTube Deddy Corbuzier.
Karier
Ia yang merupakan seorang cosplayer, hadir dengan kostum serba ungu. Namun, selain menjadi cosplayer, ia rupanya juga seorang gamer, Youtuber, model, dan calon dokter.
Pada tahun 2019, ia diketahui pernah mewakili Provinsi Sulawesi Tengah dalam ajang Miss Indonesia 2019. Saat itu, ia mampu menembus posisi 15 besar.
Ia juga terkenal sebagai seorang Youtuber dengan konten game. Tak terbatas pada satu macam game, ia rupanya senang memainkan berbagai macam game, terutama yang bergenre horor.
Disibukkan dengan aktivitasnya sebagai Youtuber, cosplayer, dan model tak membuat kuliahnya terganggu.
Ia bahkan mampu menyelesaikan kuliahnya di jurusan Pendidikan Dokter Universitas Pelita Harapan hanya dalam waktu 3,5 tahun.
Untuk mendapatkan status sebagai dokter, ia pun melaksanakan koas. Meski katanya menjadi koas sangat sibuk, ia masih menyempatkan waktu untuk membagikan konten-konten kesehatan di media sosial hingga bermain game.
Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Dinda Annisa
Biodata & Profil
- Nama Lengkap: Cindy Monika Agatha
- Nama Panggung: Cindy Monika
- Nama Panggilan: Cimon
- Tempat, Tanggal Lahir: Sorowako, Sulawesi Selatan, 9 Januari 1999
- Kewarganegaraan: Indonesia
- Agama: Islam
- Profesi: Youtuber, Gamer, Cosplayer, Dokter, Model
- Hobi: Main Game
- Facebook: –
- Twitter: –
- Threads: @cindymonika_
- Instagram: @cindymonika_
- TikTok: @cindymonikaagatha
- YouTube: CINDY MONIKA OFFICIAL
Tinggi, Berat & Penampilan Fisik
- Tinggi: 175 cm
- Berat: – kg
- Golongan Darah: –
- Warna Rambut: Hitam
- Warna Mata: Cokelat
- Warna Kulit: Putih
- Ukuran Tubuh: –
- Ukuran Sepatu: –
- Ukuran Baju: –
Pendidikan
- Universitas Pelita Harapan Jurusan Pendidikan Dokter
Keluarga
- Ayah: –
- Ibu: –
- Saudara Laki-laki: –
- Saudara Perempuan: –
Pacar
Karel Susanteo
Ia diketahui berpacaran dengan Karel Susanteo,
Kekayaan
Tidak diketahui pasti berapa total kekayaan Cindy Monika, kekayaannya berasal dari kariernya sebagai gamer, cosplayer, dokter, model, YouTuber.
YouTube
Dikutip dari Social Blade tahun 2024, penghasilannya perhari 0,07-1 dollar atau 1 ribu-15 ribu rupiah, perbulan 2-34 dollar atau 31 ribu-539 ribu rupiah dan pertahun 26-409 dollar atau 412 ribu-6 juta rupiah.
Kontroversi
–
Fakta Menarik
- Pernah menjadi finalis Top 60 JKT48 generasi kedua.
- Ia mempersiapkan diri untuk menjadi finalis Miss Indonesia 2019 secara mendadak.
- Ia pernah didapuk sebagai brand ambassador Acer hingga AMD.
- Ia pernah tergabung dalam tim Elit8 eSports pada Februari hingga Juni 2018.
- Pada September 2018, ia bergabung dengan tim RRQ sebagai brand ambassador.
- Saat menjalani masa kuliah, ia pernah mendapatkan kesempatan pergi ke Jepang untuk melaksanakan penelitian.
- Ia kuliah selama 3,5 tahun.
- Masa koasnya dijalani selama 1,5 tahun.
- Ia memiliki cita-cita menjadi seorang dokter spesialis.
- Sering membagikan konten tentang kesehatan, baik di Instagram maupun TikTok.
- Ia juga sering membagikan ilmu tentang bahasa Korea.
Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Said Uday Al Haerid (Saalhaerid)
Prestasi
- TOP 15 Miss Indonesia 2019
Quotes
- –
Foto – foto Cindy Monika
1. Senyumnya yang cerah seakan mampu mengembalikan mood yang sedang buruk
2. Penampilannya saat menjadi cosplayer
3. Terlihat cantik meski dengan rambut berantakan
4. Ketika diwisuda sebagai Sarjana Pendidikan Dokter
5. Mau nge-game penampilan harus tetep oke, dong
FAQ
Siapa Cindy Monika?Â
Dia adalah cosplayer, gamer, dokter, model, YouTuber kelahiran Sorowako, Sulawesi Selatan.
Siapa nama asli Cindy Monika?
Nama aslinya adalah Cindy Monika Agatha.
Apa yang membuat Cindy Monika menjadi terkenal?
Dia terkenal karena cosplayer yang suka bermain gamer selain itu, ia juga merupakan seorang dokter..
Cindy Monika asalnya dari mana?
Dia berasal dari Sorowako, Sulawesi Selatan.
Berapa umur Cindy Monika?
Dia lahir pada tahun 1999, dan berusia 26 tahun pada tahun 2025.
Kapan Cindy Monika merayakan ulang tahunnya?
Dia merayakannya pada tanggal 9 Januari.
Apa agama Cindy Monika?
Agamanya adalah Islam.
Berapa tingginya?
Tingginya 175 cm.
Siapa orang tuanya?
Dia tidak mengungkapkan nama ayah dan ibunya.
Apakah ia sudah menikah?
Tidak, dia saat ini belum menikah. Tapi ia berpacaran dengan Karel Susanteo.
Siapa mantan pacarnya?
Tidak diketahui siapa mantan pacarnya.
Berapa Kekayaannya?
Tidak diketahui pasti berapa kekayaan bersihnya.
Apa kewarganegaraannya?
Kewarganegaraannya adalah Indonesia.
Memiliki segudang kesibukan tak membuatnya menyerah. Ia berjuang tanpa kenal lelah menjalani segala aktivitasnya sehingga mampu meraih kesuksesan di segala bidang, baik dalam pendidikan, hobi, maupun kariernya.
0 comments