Gara-Gara Warisan
Mulai 30 April 2022, sebuah film Indonesia yang berjudul Gara-Gara Warisan resmi tayang di beberapa bioskop.
Oka Antara menjadi pemeran utama dalam film ini setelah sebelumnya membintangi film berjudul Dengar (2021).
Ia ditemani oleh aktris Indah Permatasari sebagai pemeran utama yang lainnya setelah sukses dengan film yang berjudul Akad (2022).
Tidak kalah menarik, Ge Pamungkasjuga tampil sebagai pemeran utama lainnya setelah membintangi film Ibu (2022).
Ide cerita untuk film ini digagas oleh Ernest Prakasa sejak tahun 2020. Sedangkan proses syuting baru dilakukan pada Maret 20221 di Jawa Barat.
Detail
- Judul: Gara Gara Warisan
- Judul lain: –
- Genre: Drama, Komedi
- Negara: Indonesia
- Sutradara: Muhadkly Acho
- Produser: Ernest Prakasa, Chand Parwez Servia
- Penulis Naskah: Muhadkly Acho
- Rumah Produksi: Starvision Plus
- Channel TV: –
- Jumlah Episode: –
- Masa Tayang: Mulai 30 April 2022
- Jadwal Tayang: –
Sinopsis
Gara-Gara Warisan mengisahkan mengenai tiga saudara bernama Adam, Laras, dan Dicky yang hidup untuk memperebutkan warisan.
Sang Ayah, Dahlan mengatakan kepada mereka bahwa hanya satu orang yang akan mendapatkan warisan berupa wisma kebanggaannya.
Adam hidup dengan selalu melimpahkan kegagalan yang ia miliki atas didikan keras dari sang Ayah. Sementara Laras adalah sosok yang lebih idealis dan independen.
Berbeda dengan keduanya, Dicky merupakan anak kesayangan yang sudah dimanja sejak ia masih kecil.
Ketiganya harus bersaing untuk meningkatkan jumlah guest house namun ternyata itu bukan hal yang mudah dilakukan.
Pemeran Utama
- Oka Antara sebagai Adam
Anak pertama yang memiliki banyak kegagalan dalam hidupnya. Ia ternyata menyalahkan sang Ayah atas didikan kerasnya. - Indah Permatasari sebagai Laras
Adik dari Adam yang juga berebut warisan dan menjadi anak kedua. Ia memiliki karakter yang idealis dan independen. - Ge Pamungkas sebagai Dicky
Seorang pria muda yang menjadi anak paling muda. Ia selalu dimanja oleh Ayahnya sejak kecil.
Pemeran Pendukung
- Yayu Unru sebagai Dahlan
- Ira Wibowo sebagai Asmi
- Ernest Prakasa sebagai Benny
- Sheila Dara sebagai Vega
- Lukman Sardi sebagai Sanusi
- Dicky Difie sebagai Umar
- Lolox sebagai Ijul
- Hesti Purwadinata sebagai Rini
- Lydia Kandou sebagai Salma
- Aci Resti sebagai Wiwin
- Ence Bagus sebagai Aceng
- Tanta Ginting sebagai Alex
- Ardit Erwandha
- McDanny
- Ridwan Kamil
- Budi Dalton
- Bima Azriel
- Marini Soerjosoemarno
- Ganesha Pratama
- Keira Vanaya
- Jordan Omar
- Yusuf Ozkan
- Muhadkly Acho
- Arie Kriting
- Sinyorita
- Iang Darmawan
- Asep Suaji
- Billy Boedjanger
- Joshua Pandelaki
- Marshall Sastra
- Krisna Murti Wibowo
- Novita Inong
OST (Original Soundtrack)
- –
0 comments