Hakozume: Kouban Joshi no Gyakushuu
Mulai 5 Januari 2022, sebuah anime asal Jepang yang berjudul Hakozume: Kouban Joshi no Gyakushuu atau Police in a Pod resmi tayang di AT-X.
Kisah yang dibawakan oleh anime ini diadaptasi dari manga yang ditulis oleh Yasu dengan judul yang sama.
Manga tersebut dipublikasikan mulai bulan November 2017 melalui Kodansha Morning Magazine dan
Shion Wakayama didapuk sebagai pengisi suara untuk karakter utama dalam anime ini.
Sebelumnya dia pernah mengisi suara di anime berjudul Bright: Samurai Soul (2021).
Selain itu, ada juga Yui Ishikawa yang pernah mengisi suara di anime berjudul ACTORS: Songs Connection (2019).
DETAIL
- Judul: Hakozume: Kouban Joshi no Gyakushuu / ハコヅメ~交番女子の逆襲~
- Judul lain: Police in a Pod
- Genre: Komedi, Drama
- Negara: Jepang
- Sutradara: Yuuzou Satou
- Produser: Tim Kadokawa
- Penulis Naskah: –
- Rumah Produksi: Madhouse Production
- Channel TV: AT-X, Kadokawa
- Jumlah Episode: 13
- Durasi: 23 menit/episode
- Masa Tayang: 5 Januari 2022 – 30 Maret 2022
- Jadwal Tayang: Setiap Rabu, jam 23.30 JST atau 21.30 WIB
SINOPSIS HAKOZUME: KYOUBAN JOSHI NO GYAKUSHUU
Anime ini menceritakan tentang seorang wanita yang menjadi petugas polisi dalam waktu yang sudah lama.
Mai Kawai merupakan salah satu polisi di tempat tinggalnya dan cukup mendapat banyak pujian.
Namun suatu hari, dia merasa bahwa pekerjannya itu tidak tepat untuknya dan berencana keluar.
Pada saat yang sama, dia malah dipertemukan dengan seorang petugas polisi yang lainnya yang memiliki karakter unik.
Dia bertemu dengan Fuji yang malah mengajarinya mengenai peran dari polisi yang sebenarnya.
Lambat laun dia pun tetap berjuang untuk menjadi polisi di sana dan berniat menyelesaikan banyak kasus.
0 comments