profil

Indro Warkop

0
fans love
Penulis:   | 

Indro Warkop adalah seorang aktor, pelawak, penyanyi dan produser film yang berasal dari Purbalingga, Jawa Tengah.

Namanya terkenal sebagai salah satu anggota dari grup lawak yang bernma Warkop. Ia bersama anggota lain membintangi sinetron yang berjudul Warkop DKI di tahun 1996-1998.

Karier

Sebelum terjun di dunia akting, Indro Warkop bekerja sebagai penyiar radio di Prambors untuk menambah uang jajan. Saat itu, ia bertemu dengan Dono, Kasino dan Nanu yang membuat grup untukacara di Warkop Prambors.

Di tahun 1979, mereka berempat berkesempatan untuk membintangi film Mana Tahaaan… namun tak lama setelah rilis, Nanu mengundurkan diri. Sejak tahun 1994, Warkop Prambors terdiri dari Dono, kasino dan Indro.

Mereka bertiga membintangi banyak film namun di athun 1994, mereka sepakat untuk lanjut di dunia pertelevisian. Mereka membintangi serial berjudul Warkop DKI yang membuat namanya dikenal luas.

Namun pada tahun 1997, Kasino meninggal disusul dengan Dono yang meninggal pada tahun 2001. Di tauhn 2004, ia sendirian membintangi Warkop: Cewek OK, Cowok Ok yang menjadi sinetron terakhirnya sebelum vakum.

Di tahun 2011, ia kembali membintangi film. Kali ini berjudul Semesta Mendukung (2011) sebagai Cak Kumis. Kariernya kemudian naik kembali dan membintangi film, sinetron, web series dan muncul di berbagai acara TV.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Tora Sudiro

Indro Warkop - Biodata, Profil, Fakta, Umur, Agama, Istri, Karier

(foto: instagram/indrowarkop_asli)

Biodata & Profil

  • Nama Lengkap: Mahatkarta Indrodjojo Kusumonegoro
  • Nama Panggung: Indro Warkop
  • Nama Panggilan: –
  • Tempat, Tanggal Lahir: Purbalingga, Jawa Tengah, Indonesia, 8 Mei 1958
  • Kewarganegaraan: Indonesia
  • Agama: Islam
  • Profesi: Aktor, Pelawak, Penyanyi, Produser film
  • Hobi: Motoran
  • Facebook: –
  • X: @Indro_Warkop
  • Threads: –
  • Instagram: @indrowarkop_asli
  • TikTok: @indrowarkop_asli
  • YouTube: –

Tinggi, Berat & Penampilan Fisik

  • Tinggi: 175 cm
  • Berat: – kg
  • Golongan Darah: –
  • Warna Rambut: –
  • Warna Mata: –
  • Warna Kulit: –
  • Ukuran Tubuh: –
  • Ukuran Sepatu: –
  • Ukuran Baju: –

Pendidikan

  • Universitar Pancasila, Fakultas Ekonomi

Keluarga

  • Ayah: Irjen Pol. Mochammad Oemargatab
  • Ibu: Soeselia Kartanegara
  • Saudara Laki-laki: –
  • Saudara Perempuan: –
  • Anak: Handhika Indrajanthy Putrie, Satya Paramita Hada Dwininta, dan Harleyano Triandro Kusumonegoro

Istri & Pacar

Nita Octobijanthy

Ia menikah dengan wanita bernama Nita Octobijanthy di tahun 1981. Mereka memiliki tiga anak yaitu Handhika Indrajanthy Putrie, Satya Paramita Hada Dwininta, dan Harleyano Triandro Kusumonegoro.

Istrinya meninggal ppada 9 Oktober 2018 karena kanker paru-paru dan di makamnya di TPU Tanah Kusir.

Kekayaan

Tidak diketahui pasti berapa total kekayaan Indro Warkop, kekayaannya berasal dari kariernya sebagai aktor, pelawak, penyanyi dan produser film.

Kontroversi

Fakta Menarik

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Nowela Mikhelia

Film

  • Alibi (-)
  • Bidadari Surga (-)
  • Keluarga Super Irit (2025)
  • Keluarga Slamet (2024), sebagai Pak Slamet
  • Warkop DKI Kartun (2024), sebagai Komandan Cok
  • Kang Mak from Pee Mak (2024), sebagai Supra
  • Si Juki the Movie: Harta Pulau Monyet (2024), sebagai Prof. Juned
  • Sujud Terakhir Bapak (2024), sebagai Prasetyo Nugroho
  • Pasutri Gaje (2024), sebagai Idris Nurahman
  • Yang Patah Tumbuh, Yang Hilang Berganti (2023), sebagai Hardiman
  • Hello Ghost (2023), sebagai Kuatno
  • Miracle in Cell No. 7 (2022), sebagai Japra Effendi / Foreman
  • Cinta Subuh (2022), sebagai Rofiq
  • Kapan Pindah Rumah (2021), sebagai Gusti
  • Pintu Surga Terakhir (2021), sebagai Ayah Irma
  • Warkop DKI Reborn 4 (2020), sebagai Komandan Cok, Produser eksekutif
  • Warkop DKI Reborn 3 (2019), sebagai Komandan Cok, Produser eksekutif
  • Gila Lu Ndro! (2018), sebagai Al / El, Produser eksekutif
  • Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! Part 2 (2017), sebagai Indro dari masa depan
  • Security Ugal-ugalan (2017), sebagai Komandan Indro, Produser eksekutif
  • Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! Part 1 (2016), sebagai Indro dari masa depan, Produser eksekutif
  • Komedi Gokil 2 (2016), sebagai Indro,
  • Get Up Stand Up (2016), sebagai Juri
  • Comic 8: Casino Kings Part 2 (2016), sebagai Pemimpin Comic 8
  • Komedi Moderen Gokil (2015), sebagai Indro
  • Comic 8: Casino Kings Part 1 (2015), sebagai Pemimpin Comic 8
  • Crush (2014), sebagai Kakek Andre
  • Comic 8 (2014), sebagai Pemimpin Comic 8
  • Sule, Ay Need You (2012), sebagai Rozak Tambunan
  • Semesta Mendukung (2011), sebagai Cak Kumis

Film pendek

  • Sin (2019), sebagai Komandan Cok

Sinetron

  • Si Doel the Series 2 (-), sebagai Kakek
  • Si Doel the Series (RCTI | 2022—2023), sebagai Kakek
  • Comic Story (Kompas TV | 2014—2015), sebagai Pakde Indro
  • Ada Ba-Sho di Warung Kopi (2014—2015), sebagai Pakde Indro
  • Jamil & Japra (2013), sebagai Japra
  • Naik Enak Turun Ogah (2012)
  • Awas Ada Sule (2011), sebagai Babe
  • Raja Sulap (2009), sebagai Indro
  • Bukan Sulap, Bukan Sihir (2008), sebagai Indro
  • Cewek Ok Cowok Ok (Indosiar | 2004), sebagai Indro
  • Warkop Millenium (ANTV | 1999—2001), sebagai Indro
  • Warkop DKI (Indosiar | 1996—1998), sebagai Indro

Web Series

  • Tukar Tambah Nasib (Prime Video | 2023), sebagai Master
  • Warkop DKI Kartun the Series (Disney+ | 2021), sebagai Produser

Acara TV

  • Ngabuburit (Trans TV | 2015), sebagai Pengisi acara
  • Ini Sahur (NET. | 2014), sebagai Ko-presenter
  • Stand Up Comedy Indonesia Kompas TV (Kompas TV | 2011), sebaga iJuri
  • Ngelaba (TPI | 1995)

FTV

  • Lapor Pak! the Movie: Hilangnya Mahkota Atlantis (2021) sebagai Kombes Indro
  • Aladin dan Jin Botol (2010)

Single

Penghargaan 

  • Indonesian Movie Actors Awards 2023 – Pemeran Pendukung Pria Terbaik – Yang Patah Tumbuh, Yang Hilang Berganti
  • Festival Film Bandung 2017 – Lifetime Achievement Award
  • SCTV Awards 2016 – Lifetime Achievement Award
  • MTV Indonesia Movie Awards 2006 – Lifetime Achievement Award

Nominasi

  • Indonesian Movie Actors Awards 2023 – Pemeran Pendukung Pria Terfavorit – Yang Patah Tumbuh, Yang Hilang Berganti
  • Indonesian Choice Awards 2017 – Actor of the Year
  • Indonesia Box Office Movie Awards 2016 – Pemeran Pendukung Pria Terbaik – Comic 8: Casino Kings part 1

Model Video Musik

Quotes

  • Kami tinggal di Menteng…tapi kami hidup sederhana. Karena pejabat negara dulu kan begitu, Enggak kayak sekarang, ya

  • Bangsa yang besar adalah bangsa yang bisa menertawakan diri sendiri

  • Kebodohan terbesar yang pernah saya lakukan adalah merokok

  • Jangan bandingkan orang yang mencintaimu dengan masa lalumu. Hargai dia yang kini berusaha membuatmu bahagia

  • Bisa bertahan karena gua bisa mensyukuri nikmat Tuhan

FAQ

Siapa Indro Warkop

Dia adalah aktor, pelawak, penyanyi dan produser film kelahiran Purbalingga, Jawa Tengah, Indonesia.

Siapa nama asli Indro Warkop?

Nama aslinya adalah Mahatkarta Indrodjojo Kusumonegoro.

Apa yang membuat Indro Warkop menjadi terkenal?

Dia terkenal karena bergabung dalam grup Warkop.

Indro Warkop asalnya dari mana?

Dia berasal dari Purbalingga, Jawa Tengah, Indonesia.

Kapan ia merayakan ulang tahunnya?

Dia merayakannya pada tanggal 8 Mei.

Apa agamanya?

Agamanya adalah Islam.

Berapa tingginya?

Tingginya 175 cm.

Siapa orang tuanya?

Nama ayahnya adalah Irjen Pol. Mochammad Oemargatab dan nama ibunya adalah Soeselia Kartanegara.

Apakah ia sudah menikah?

Dia sudah menikah dengan Nita Octobijanthy Saleh.

Siapa mantan pacarnya?

Tidak diketahui siapa mantan pacarnya.

Berapa Kekayaannya?

Tidak diketahui pasti berapa kekayaan bersihnya.

Apa kewarganegaraannya?

Kewarganegaraannya adalah Indonesia.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.