profil
Lee Joon Hyuk
Lee Joon Hyuk adalah seorang model, aktor, dan penyanyi asal Korea Selatan. Namanya populer usai membintangi drama Three Brothers (2009), I Am Legend (2010), dan City Hunter (2011).
Karier
Lee Joon Hyuk memulai debutnya pada 20 Januari 2006. Ia debut dengan menjadi model untuk video klip milik band Typhoon.
Kemudian pada tahun 2007, ia memulai debut akting melalui drama First Wives’ Club. Namun ia baru mendapatkan popularitasnya sejak berperan dalam Three Brothers (2009).
Ia juga berperan dalam beberapa drama terkenal lainnya, seperti I Am Legend (2010), City Hunter (2011), dan Man from the Equator (2012).
Usai selesai menjalankan wajib militer, ia mendapatkan peran pendukung dalam drama Stranger (2017). Ia berperan sebagai jaksa dalam drama tersebut.
Selanjutnya, ia muncul dalam drama 365: Repeat The Year (2020) dilanjutkan dengan Dark Hole (2021) dan Secret Royal Inspector & Joy (2021).
Pada tahun 2023, ia mendapatkan peran dalam film The Roundup: No Way Out. Ia juga didapuk menjadi pemeran utama dalam drama Vigilante di Disney+.
Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Yeon Woo Jin

(foto: instagram/leejunhyuk05)
Biodata & Profil
- Nama Lengkap: Lee Joon Hyuk / 이준혁
- Nama Panggung: Lee Joon Hyuk
- Nama Panggilan: –
- Tempat, Tanggal Lahir: Incheon, Korea Selatan, 13 Maret 1984
- Kewarganegaraan: Korea Selatan
- Agama: –
- Profesi: Aktor, Penyanyi, Model
- Hobi: Memasak
- Facebook: –
- Twitter: @4EyedJack
- Threads: –
- Instagram: @leejunhyuk05
- TikTok: –
- YouTube: –
Tinggi, Berat & Penampilan Fisik
- Tinggi Badan: 181 cm
- Berat Badan: 70 kg
- Golongan Darah: A
- Warna Rambut: –
- Warna Mata: Coklat
- Warna Kulit: Putih
- Ukuran Tubuh: –
- Ukuran Sepatu:
- Ukuran Baju: –
Pendidikan
- Universitas Hanshin University, Jurusan Iklan dan Media Publikasi
- Universitas Dankook, Jurusan Seni Pertunjukan
Keluarga
- Ayah: –
- Ibu: –
- Saudara: –
Pacar
Tidak ditemukan informasi mengenai siapa pacar atau mantan pacar dari Lee Joon Hyuk. Begitu pula dengan nama wanita yang pernah dirumorkan dengannya.
Kekayaan
Ditelusuri pada tahun 2023, tidak ditemukan informasi mengenai total kekayaan bersih dari Lee Joon Hyuk. Begitu pula dengan informasi mengenai sumber kekayaannya secara detail.
Kontroversi
- –
Fakta Menarik
- Ia berada di bawah agensi Ace Factory
- Lahir di Incheon namun dibesarkan di Seoul.
- Merupakan anak tunggal.
- Ia memiliki impian menjadi seorang sutradara.
- Banyak memerankan karakter pendukung dalam drama.
- Dikenal sebagai sosok yang pemalu di dunia nyata.
- Sangat menyukai film dan komik.
- Ternyata merupakan penyanyi yang baik.
- Ia juga pintar dalam menggambar.
- Merupakan penggemar dari Dwayne Johnson aka The Rock.
- Sangat menyukai rasa mint-choco
- Dekat dengan Kim Jae Wook saat wajib militer.
Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Lee Jung Eun
Film
- 12.12: The Day (2023)
- The Roundup: No Way Out (2023), sebagai Joo Sung Cheol
- Baseball Girl (2020), sebagai Choi Jin Tae
- No Mercy (2019), sebagai Han Jung Woo
- Along With the Gods: The Last 49 Days (2018), sebagai Letnan Pertama Park
- Along With the Gods: The Two Worlds (2017), sebagai Letnan Pertama Park
- Summer Days; Yeo-Reum (JTBC | 2017), sebagai Park Hae Joon
- Drama Stage: Assistant Manager B and Love Letter (tvN | 2017), sebagai cameo
- Two Rooms, Two Night (2016), sebagai pemilik cafe
- The Peach Tree (2012), sebagai cameo
- I Saw the Devil (2010), sebagai agen NIS
- Fortune Salon (2009), sebagai Ho Jun
Drama
- Mercy for None (-), sebagai Nam Ki Seok
- Between Greetings (SBS | 2024), sebagai sekretaris CEO
- Good or Bad Dong-Jae (TVING | 2024), sebagai Seo Dong Jae
- Vigilante (Disney+ | 2023), sebagai Jo Gang Ok
- Our Beloved Summer (SBS | 2021-2022), sebagai Jang Do Yul
- Secret Royal Inspector & Joy (tvN | 2021), sebagai Putra Mahkota
- Dark Hole (OCN | 2021), sebagai Yoo Tae Han
- Stranger 2 (tvN | 2020), sebagai Seo Dong Jae
- 365: Repeat The Year (MBC | 2020), sebagai Ji Hyung Joo
- The Lies Within (OCN | 2019), sebagai Jeong Sang Hun
- Designated Survivor: 60 Days (tvN | 2019), sebagai Oh Young Seok
- Life (JTBC | 2018)
- Are You Human? (KBS2 | 2018), sebagai Ji Young Hoon
- A Poem A Day (tvN | 2018), sebagai Ye Jae Wook
- Stranger (tvN | 2017), sebagai Seo Dong Jae
- Naked Firema (KBS2 | 2017), sebagai Kang Chul Soo
- The Birth of a Married Woman (2016), sebagai Kim Chul Soo
- House of Bluebird (KBS2 | 2015), sebagai Kim Ji Wan
- My Blooming Days (MBC | 2014), sebagai Kang Dong Wook
- Fairytale (2012), sebagai Du Yu Feng
- Man From the Equator (KBS2 | 2012), sebagai Lee Jang Il
- City Hunter (SBS | 2011), sebagai Kim Young Joo
- Secret Garden (SBS | 2010-2011), sebagai Jun Hyuk (cameo)
- I Am Legend (SBS | 2010)
- Three Brothers (KBS2 | 2009)
- The City Hall (SBS | 2009), sebagai Ha Su In
- Star’s Lover (SBS | 2008-2009), sebagai Min Jang Soo
- Worlds Within…… (KBS2 | 2008), sebagai Kang Joon Ki
- The First Wives Club (SBS | 2007)
Acara TV
- Saturday Night Live Korea Season 12 (2022), sebagai bintang tamu
- Lean on Me (2022), sebagai bintang tamu
- Yoo Quiz on the Block Season 4 (2022), sebagai bintang tamu
- Amazing Saturday (2018), sebagai bintang tamu
- My Little Old Boy (2016), sebagai bintang tamu
- Hello Counselor Season 1 (2010), sebagai bintang tamu
- Happy Together Season 3 (2007), sebagai bintang tamu
- Radio Star (2007), sebagai bintang tamu
Model Video Musik
- Love Bear (2010) – KCM
- I Will Wait (2006) – Typhoon
Single
- Like an Indian Doll (2011) – Nuck – OST Carried by the Wind Project
- You (2010) – (Duet Ver.) Kim Jung Eun
- You (2010) – OST I Am Legend
Penghargaan
- Asia Artist Awards 2020 – Best Acting Award – 365: Repeat the Year, Stranger 2
- MBC Drama Awards 2020 – Excellence Award, Actor in a Monday-Tuesday Miniseries – 365: Repeat the Year
- SBS Drama Awards 2008 – New Star Award – First Wives’ Club
Nominasi
- Korea Drama Awards 2019 – Excellence Award, Actor – Designated Survivor: 60 Days
- KBS Drama Awards 2018 – Excellence Award, Actor in a Mid-Length Drama – Are You Human?
- KBS Drama Awards 2015 – Excellence Award, Actor in a Serial Drama – House of Bluebird
- KBS Drama Awards 2012 – Excellence Award, Actor in a Mid-length Drama – Man from the Equator
- SBS Drama Awards 2011 – Excellence Award, Actor in a Drama Special – City Hunter
- KBS Drama Awards 2009 – Excellence Award, Actor in a Serial Drama – Three Brothers
- KBS Drama Awards 2009 – Best Couple (with Oh Ji Eun) – Three Brothers
Quotes
- –
FAQ
Siapa Lee Joon Hyuk?
Dia adalah aktor, model, dan penyanyi asal Korea Selatan.
Siapa nama aslinya?
Nama aslinya adalah Lee Joon Hyuk.
Apa yang membuatnya menjadi terkenal?
Dia terkenal karena membintangi Three Brothers pada tahun 2009.
Ia asalnya dari mana?
Dia berasal dari Seoul, Korea Selatan.
Berapa usianya?
Dia lahir pada tahun 1984, dan berusia 39 tahun pada tahun 2023.
Kapan ia merayakan ulang tahun?
Tanggal lahirnya 13 Maret.
Berapa Tinggi Badannya?
Tinggi badannya 181 cm.
Siapa Orang Tua Lee Joon Hyuk?
Nama orang tuanya tidak diketahui.
Apakah ia sudah menikah?
Tidak, ia belum pernah menikah.
Siapa mantan pacar Lee Joon Hyuk?
Mantan pacarnya tidak diketahui.
Berapa kekayaan Lee Joon Hyuk?
Kekayaan bersihnya tidak diketahui.
Apa kewarganegaraanya?
Kewarganegaraannya adalah Korea Selatan.
Lee Joon Hyuk tidak hanya dikenal memiliki wajah yang rupawan namun juga dianugerahi dengan bakat akting yang semakin hari semakin baik.
0 comments