profil

Maia Mitchell

0
fans love
Penulis:   | 
Tanggal Lahir:
Profesi:

Akting pertama kali Maia Mitchell dilakukan di drama sekolah serta teater lokal yang ada di daerahnya. Saat usia 12 tahun, ia ditemukan oleh agen bakat sehingga ia mendapatkan peran di serial TV.

Ia pertama kali masuk layar kaca di serial anak berjudul Mortified (2006). Setelah itu, ia membintangi film dari judul yang sama yaitu Mortified: Behind the Scenes (2007) sebagai dirinya sendiri.

Kemudian, ia membintangi serial lagi yang berjudul Trapped (2008), K9 (2010),  Castaway (2011), Jessie (2013) dan namanya semakin dikenal ketika ia membintangi The Fosters (2013).

Bahkan dalam serial tersebut, ia masuk dalam nominasi penghargaan untuk pertama kalinya. Ia pun kembali membintangi The Fosters: Girls United (2014) dengan karakter yang sama seperti sebelumnya.

Selain serial, ia juag membintangi film diantaranya berjudul Zombies and Cheerleaders (2012), After the Dark (2013), Teen Beach Movie (2013), Teen Beach 2 (2015), Teen Beach 2 Party Pack (2015) dan banyak judul lainnya.

Tak hanya berakting, ia juga memiliki suara yang indah sehingga ia merilis single di tahun 2013. Ia merilis dua single di tahun yang sama yaitu Can’t Stop Singing (2013) dan Like Me (2013).

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Cierra Ramirez

Maia Mitchell - Biodata, Profil, Fakta, Umur, Agama, Pacar, Film

(foto: instagram/maiamitchell)

Daftar isi

Biodata & Profil

  • Nama Lengkap: Maia Mitchell
  • Nama Panggung: Maia Mitchell
  • Nama Panggilan: Maia
  • Tempat Tanggal Lahir: Lismore, New South Wales, Australia, 18 Agustus 1993
  • Kewarganegaraan: Australia
  • Pendidikan: Trinity Catholic College Lismore
  • Agama: Katolik
  • Tinggi Badan: 168 cm
  • Orang Tua: Alex Mitchell (Ayah), Jill Micthell (Ibu)
  • Saudara: Charlie Mitchell
  • Pacar: Ramy Youssef (2012 – 2014), Rudy Mancuso (2015 – 2022)
  • Profesi: Aktris, Penyanyi
  • Hobi: Menyanyi, Bermain Gitar
  • Facebook: Maia Mitchell Official
  • Twitter: @maiamitchell
  • Instagram: @maiamitchell
  • TikTok: –
  • YouTube: –

Fakta Menarik

  • Dilatih menari.
  • Ayahnya, Alex Mitchell, adalah seorang sopir taksi sementara ibunya, Jill Mitchell, bekerja di sistem pendidikan.
  • Bisa bermain gitar.
  • Sering berpartisipasi dalam drama sekolah dan produksi teater lokal.
  • Pandai menyanyi dan menulis lagu sendiri.
  • Dalam hal musik, ibunya adalah sumber inspirasinya.
  • Mantan pacarnya, Rudy Mancuso, adalah seorang ahli web.
  • Banyak penggemar mengatakan ia terlihat seperti sesama aktris Bailee Madison.
    Makanan favoritnya adalah pizza.
  • Suka memakai beanies, jeans, dan sepatu kets ketika dia tidak siap untuk rapat.
  • Ia adalah penggemar aktor Ross Lynch dan aktris Cierra Ramirez.
  • Ingin mengunjungi Kanada.
  • Ia adalah keturunan Inggris dan Hongaria.
  • Harus belajar berselancar untuk perannya dalam Teen Beach Movie (2013).
  • Bertekad untuk menjaga aksen Australianya tetap utuh.
  • Di rumah, ia suka berdandan.
  • Kekayaan bersihnya sekitar $3 juta.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Marisa Abela

Film

  • No Way Out (2022), sebagai Tessa, Eksekutif Produser
  • Strobe (2019), sebagai Fin
  • The Last Summer (2019), sebagai Phoebe
  • Talk About It (2018), sebagai Anak Perempuan
  • Racist Superman (2018), sebagai Waitress
  • Never Goin’ Back (2018), sebagai Angela
  • Hot Summer Nights (2017), sebagai Amy
  • Teen Beach 2 Party Pack (2015), sebagai Diri Sendiri
  • Teen Beach 2 (2015), sebagaiMcKenzie
  • Teen Beach Movie (2013), sebagaiMcKenzie
  • After the Dark (2013), sebagaiBeatrice
  • Zombies and Cheerleaders (2012), sebagaiAddison
  • Mortified: Behind the Scenes (2007), sebagai Diri Sendiri

Serial

  • Good Trouble (Freeform | 2019), sebagai Callie Adams Foster, Eksekutif Produser
  • Stories from Our Future (Netflix | 2019)
  • The Lion Guard (Disney Channel | 2016), sebagai Jasiri
  • Whisker Haven Tales with the Palace Pets (Disney Junior | 2016), sebagai Brook
  • Teens Wanna Know (YouTube | 2015), sebagai Diri Sendiri
  • The Fosters: Girls United (Freeform | 2014), sebagai Callie Adams Foster
  • Jake and the Never Land Pirates (Disney Channel | 2014), sebagai Wendy Darling
  • Disney 365 (Disney Channel | 2013), sebagai Diri Sendiri
  • The Fosters (ABC Family | 2013), sebagai Callie Adams Foster
  • Jessie (Disney Channel | 2013), sebagai Shaylee Michaels
  • Castaway (Seven Network | 2011), sebagai Natasha Hamilton
  • K9 (Channel 5 | 2010), sebagai Taphony
  • Trapped (Seven Network | 2008), sebagai Natasha Hamilton
  • Mortified (Nine Network | 2006), sebagai Brittany Flune

Acara TV

  • Celebrity Family Feud (ABC | 2021), sebagai Tamu
  • Good Morning America (ABC | 2021), sebagai Tamu
  • Teen Choice Awards 2019 (Fox | 2019), sebagai Host
  • BuzzFeed Celeb (YouTube | 2019), sebagai Tamu
  • Made in Hollywood (Syndication | 2019), sebagai Tamu
  • Late Night with Seth Meyers (NBC | 2019), sebagai Tamu
  • The ALMAs (BBC Two | 2018), sebagai Tamu
  • Ellen: The Ellen DeGeneres Show (Syndication | 2018), sebagai Tamu
  • 2017 Billboard Music Awards (NBC | 2017), sebagai Tamu
  • Chopped Junior (Food Network | 2017), sebagai Juri
  • Teen Choice Awards 2016 (Fox | 2016), sebagai Host
  • Red Carpet Report (YouTube | 2015), sebagai Tamu
  • IMDb on The Scene (YouTube | 2015), sebagai Tamu
  • Teen Choice Awards 2015 (Fox | 2015), sebagai Host
  • Conan (NBC | 2015), sebagai Tamu
  • The View (ABC | 2015), sebagai Tamu
  • Live with Kelly and Ryan (ABC | 2014), sebagai Tamu
  • Disney Channel’s This Is Who I Am (Disney Channel | 2013), sebagai Tamu
  • Disney Parks Christmas Day Parade (Disney Channel | 2013), sebagai Tamu
  • American Music Awards 2013 (ABC | 2013), sebagai Host
  • Teen Choice Awards 2013 (Fox | 2013), sebagai Host
  • Disney 365 (Disney Channel | 2013), sebagai Tamu
  • Disney Channel’s Hanging with Adam and Naomi (Disney Channel | 2013), sebagai Tamu
  • Phineas and Ferb (Disney Channel | 2013), sebagai Host
  • Radio Disney Music Awards (Disney Channel | 2013), sebagai Tamu

Web Series

  • The Fosters: Girls United (2014), sebagai Callie Adams Foster

Single

  • Like Me (2013)
  • Can’t Stop Singing (2013)

Album

  • Teen Beach 2 (23 Juni 2015)
  • Teen Beach Movie (16 Juli 2013)

Model Video Musik

  • I Wish (2019) – Hayley Kiyoko

Nominasi

  • Teen Choice Awards 2019 – Choice Drama TV Actress – Good Trouble
  • Teen Choice Awards 2019 – Choice Summer Movie Actress – The Last Summer
  • Teen Choice Awards 2017 – Choice Summer TV Star: Female – The Fosters
  • Teen Choice Awards 2016 – Choice TV Actress: Drama – The Fosters
  • Teen Choice Awards 2015 – Choice Summer TV Star: Female – Teen Beach 2
  • Teen Choice Awards 2015 – Choice TV Actress: Drama – The Fosters
  • Teen Choice Awards 2014 – Choice TV Actress: Drama – The Fosters
  • Teen Choice Awards 2013 – Choice Summer TV Star: Female – The Fosters

Quotes

  • Jika saya menjelajahi musik, saya hanya ingin fokus pada itu dan menjadikannya prioritas saya.

  • Saya bermain gitar dan menulis musik, dan itu jelas merupakan bagian besar dari hidup saya, tetapi itu adalah hal pribadi yang saya miliki untuk saya.

  • Saya berusaha keras untuk mempertahankan aksen Australia saya. Ibuku akan menolakku jika aku tidak melakukannya.

  • Aku tidak ingin menjadi gadis yang terpincang-pincang dengan sepatu hak tinggi, jatuh di salju.

  • Saya pikir jika Anda menyukai seseorang, penting untuk membuatnya diketahui.

Berutung, bakat Maia Mitchell terlihat oleh agen berbakat sehingga bisa dikembangkan lebih lanjut seperti sekarang. Kini, ia tak hanya tampil dari panggung ke panggung tapi juga layar lebar dan layar kaca.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.