inspirasi

Nyebelin, 10 Pembelian Online yang Gak Sesuai Ekspektasi

Penulis:   | 

Adanya teknologi online sungguh membantu banyak orang untuk tetap menjaga kestabilan ekonomi di saat pandemi.

Penerapan aturan untuk di rumah saja membuat penjual bingung harus menjajakan kemana lagi barang dagangan yang dimiliki.

Online dengan adanya e-commerce membantu penjual untuk tetap mendapatkan uang walaupun di rumah saja.

Namun tak semua penjual jujur kepada pembeli terhadap barang dagangannya. Ada penjual yang enggan memberikan gambaran rinci terhadap apa yang dijualnya.

Akibatnya pembeli menerima barang yang tak sesuai dengan gambar yang diletakkan di ‘etalase’ akun penjualanannya.

Ada yang bentuknya yang berbeda, ada pula yang ukurannya sangat tidak sesuai dengan yang ada digambar. Seperti 10 pembelian online yang dialami netizen ini nih.

Baca juga: Sangat Membantu, 10 Food Hacks yang Wajib Diketahui

1. Niatnya sih bisa berendam bersama semua anggota keluarga, tapi karena kolamnya super mini buat berduapun tak cukup

Nyebelin, 10 Pembelian Online yang Gak Sesuai Ekspektasi

(foto: reddit/icy_trees)

2. Boneka yang datang beda banget, bahan yang seharusnya berupa sulaman, eh yang datang kain biasa. Kacamatanya juga beda

Nyebelin, 10 Pembelian Online yang Gak Sesuai Ekspektasi

(foto: twitter/savagejoymarie1)

3. Gagal deh merayakan natal dengan pohon warna-warni karena yang datang ukurannya super mini dan hanya cocok untuk hiasan meja

Nyebelin, 10 Pembelian Online yang Gak Sesuai Ekspektasi

(foto: reddit/soomanytomatoes)

4. Pada gambar, bajunya bagus banget lho lengkap dengan mutiara-mutiara yang menempel. Namun yang datang hanya gambar

Nyebelin, 10 Pembelian Online yang Gak Sesuai Ekspektasi

(foto: reddit/cynman)

5. Harapan kemah sambil santai melihat bintang harus terkubur dalam-dalam, pasalnya kursi yang datang ukurannya super mini

Nyebelin, 10 Pembelian Online yang Gak Sesuai Ekspektasi

(foto: reddit)

6. Tak hanya soal barang, ada juga toko kue yang tak sesuai. Seperti ini nih, elmonya tampak menakutkan ya

Nyebelin, 10 Pembelian Online yang Gak Sesuai Ekspektasi

(foto: jlust24)

7. Sudah terlanjur senang bisa membeli karpet indah dengan bulu halus, tapi sayangnya yang datang hanya sebesar kaki manusia

Nyebelin, 10 Pembelian Online yang Gak Sesuai Ekspektasi

(foto: reddit/dressie)

8. Sama halnya dengan karpet, boneka kucing ini juga jauh banget dari bayangan. Lihatlah perbedaan ukuran keduanya

Nyebelin, 10 Barang yang Gak Sesuai Ekspektasi

(foto: reddit/frankensteinbatch)

9. Kalau pria ini sungguh sial, niatnya membeli ponsel yang datang malah sebongkah batu. Penjualnya gak beradab nih

Nyebelin, 10 Barang yang Gak Sesuai Ekspektasi

(foto: reddit/samfisher457)

10. Lain halnya dengan ini nih, airpods yang dibelinya malah berukuran super besar. Telinga sapa nih yang cukup?

Nyebelin, 10 Barang yang Gak Sesuai Ekspektasi

(foto: twitter/al333zay)

Baca juga: Konsep Alam, 10 Kreasi Kue dengan Tema Pulau

Kalau menerima barang dari pembelian online seperti ini pasti kecewa banget sih. Apalagi kalau sudah menunggu lama, eh yang datang tidak sesuai dengan gambar yang ada.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.