style

10 OOTD dengan Baju Warna Nude, Simpel dan Tetap Kalem

Penulis:   | 

Kalau kamu aktif di dunia makeup atau fashion pasti tak asing dengan warna nude. Dimana warna nude adalah warna yang mengacu pada warna yang mirip dengan warna kulit.

Warna ini biasa diaplikasikan pada makeup seperti lipstik, bedak atau jenis makeup lainnya.

Namun ada juga lho yang menggunakan warna nude untuk fashion. Bisa dalam bentuk atasan, bawahan atau dress yang bisa dipakai untuk segala acara.

Selain itu padu padan dengan warna lain juga mudah karena termasuk warna netral yang simpel namun tetap terlihat kalem.

Beberapa OOTD ini bisa jadi salah satu cara agar penampilam kece dengan baju warna nude. Bisa dipadukan dengan bawahan polos ataupun bermotif.

Baca juga: 10 Jenis Celana Wanita, Ada Ketat hingga Longgar

1. Atasan dan bawahan dengan warna senada memang paling aman dipakai, padukan kemeja dan straight pants untuk kerja

10 OOTD dengan Baju Warna Nude, Simpel dan Tetap Kalem

(foto: bylaurenjane)

2. Tak hanya warna-warna tone cerah, dipadukan dengan high waist tone gelap juga cantik lho. Lengkapi dengan tas dan tudung warna senada

10 OOTD dengan Baju Warna Nude, Simpel dan Tetap Kalem

(foto: fustany)

3. Untuk hijaber, warna kalem ini sangat cocok untuk jilbab yang dipakai. Terlihat manis untuk segala acara 

10 OOTD dengan Baju Warna Nude, Simpel dan Tetap Kalem

(foto: fustany)

4. Sweater oversized dengan celana model skinny sangat pas dipakai untuk bepergian, pakai alas kaki dan tas senada biar serasi

10 OOTD dengan Baju Warna Nude, Simpel dan Tetap Kalem

(foto: justthedesign)

5. Kalau ingin terlihat feminim, rok adalah pilihan yang tepat. Kenakan high heels untuk memberikan kesan lebih tinggi

10 OOTD dengan Baju Warna Nude, Simpel dan Tetap Kalem

(foto: justthedesign)

6. Tampil modis dengan dress dan turtle neck sweater yang dilengkapi dengan tas pinggang yang imut

10 OOTD dengan Baju Warna Nude, Simpel dan Tetap Kalem

(foto: pinterest)

7. Untuk kamu yang percaya diri, kamu bisa padukan sweater dan jaket crop top dengan celana longgar

10 OOTD dengan Baju Warna Nude, Simpel dan Tetap Kalem

(foto: pinterest)

8. Bak executive muda, padukan outfitmu dengan long jaket dengan warna yang sama. Untuk jalan-jalan pakai sepatu santai saja

10 OOTD  Simpel dan Tetap Kalem

(foto: styleoholic)

9. Namun jika kamu ingin memberikan kesan berbeda pada outfit kalemmu, pakai long blazer warna mentereng seperti merah

10 OOTD  Simpel dan Tetap Kalem

(foto: taxo)

10. Tak hanya warna yang simpel, desain busana jumpsuit juga termasuk desain yang simpel tapi tetap keren

10 OOTD  Simpel dan Tetap Kalem

(foto: wardrobefocus)

Baca juga: 10 Warna Jilbab Cocok untuk Baju Warna Dusty Ungu

Baju warna nude bisa dipadukan dengan warna apapun karena warna tersebut cenderung netral. Dipakai dengan warna senadapun juga cantik lho.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.