quotes
25 Quotes Sun Tzu, Kata-Kata yang Relate dengan Kehidupan
Dalam sejarah Tiongkok, nama Sun Tzu tak bisa dielakkan lagi. Pada zamannya, panglima jendral ini diperebutkan banyak kerajaan di China untuk dimintai saran terkait strategi peperangan.
Bahkan hasil pemikirannya juga masih releven pada zaman modern seperti sekarang.
Tak hanya jendral panglima yang jago peperangan, Sun Tzu juga dikenal sebagai filsuf yang berpotensi dan melahirkan buku The Art of War.
Bukan buku biasa, buku ini memuat banyak sekali strategi perang yang juga diadaptasi oleh negara-negara lain selain China sendiri.
Walaupun berangkat dari latar belakang peperangan, quotes-quotes yang diucapkannya releven dengan keadaan sekarang. Seperti beberapa quotes Sun Tzu ini nih.
Baca juga: 35 Quotes Jeff Bezos yang Sangat Inspiratif
1. “Seseorang mungkin tahu bagaimana cara menaklukkan musuh tanpa bisa melakukannya.”
2. “Berkeringat lebih banyak selama masa kedamaian: berdarah lebih sedikit selama masa perang.”
3. “Jika Anda tidak mengetahui musuh dan diri Anda sendiri, Anda pasti akan berada dalam bahaya.”
4. “Peluang akan berlipat ganda saat mereka diraih.”
5. “Siapa yang ingin bertarung harus terlebih dahulu membuat strategi.”
6. “Biarkan rencana Anda menjadi gelap dan tak tertembus sebagai malam, dan ketika Anda bergerak, jatuh seperti petir.”
7. “Pusatkan energi Anda dan simpan kekuatan Anda.”
8. “Bergeraklah dengan cepat seperti angin dan berbentuklah seperti kayu. Menyerang seperti Api dan diamlah seperti Gunung.”
9. “Energi sama seperti menekuk busur panah; sebuah keputusan untuk melepaskan tembakan.”
10. “Lebih penting untuk mengalahkan pikiran musuhmu, daripada mengalahkannya secara fisik.”
11. “Anda harus percaya pada diri sendiri.”
12. “Yang terpenting dalam sebuah perang adalah menyerang strategi musuh.”
13. “Bangun jembatan emas bagi lawan Anda sehingga mereka tidak jadi menyerang.”
14. “Tidak ada contoh negara yang diuntungkan dari perang yang berkepanjangan.”
15. “Puncak pengetahuan dan strategi yang efisien adalah dengan tidak menyulut konflik.”
16. “Kemenangan biasanya hanyalah untuk para perwira dan prajurit yang terus berlatih.”
17. “Agar mereka dapat merasakan manfaat dari mengalahkan musuh, mereka juga harus mendapatkan hadiah.”
18. “Tampaklah lemah saat Anda kuat, dan kuat saat Anda lemah.”
19. “Pemenang adalah mereka yang tahu kapan harus bertarung dan kapan tidak bertarung.”
20. “Seni perang tertinggi adalah menaklukkan musuh tanpa berperang.”
21. “Semua perang adalah tipuan.”
22. “Jika Anda jauh dari musuh, buat dia percaya bahwa Anda sudah dekat.”
23. “Seorang jenderal yang bijaksana mencari titik lemah dari musuh.”
24. “Di tengah kekacauan, juga ada kesempatan.”
25. “Jika pikiran memiliki kehendak, maka kedagingan akan mengikuti tanpa alasan.”
Baca juga: 35 Ucapan Belasungkawa, Tunjukkan Keprihatinan & Turut Berduka Cita
Dari quotes Sun Tzu ini, kita bisa mengambil beberapa pelajaran yang bisa diterapkan salam kehidupan. Bisa jadi pegangan hidup kita juga lho.
0 comments