profil

Ryeoun

0
fans love
Penulis:   | 
Tanggal Lahir:
Profesi:

Ryeoun adalah seorang aktor dan model asal Korea Selatan. Namanya mulai populer usai membintangi drama 18 Again (2020) dan The World of My 17 (2020).

Karier

Ryeoun memulai karirnya dengan diundang menjadi bintang tamu dalam acara televisi I Live Alone. Acara tersebut ditayangkan pada tahun 2013.

Meski begitu, memerlukan waktu yang cukup lama baginya untuk melakukan debut akting. Akhirnya pada tahun 2017, ia debut melalui drama You Are Too Much. Kemudian ia membintangi drama Temperature of Love.

Pada tahun 2018, ia mendapatkan kesempatan untuk menjadi model di sebuah video musik milik Kim Na Young, yaitu But I Must.

Masih pada tahun yang sama, ia tampil di dua drama lainnya yaitu Instant Romance dan Doo Teob’s Pretty Easy School Life. Namun popularitasnya baru diperoleh saat sukses membintangi drama 18 Again (2020).

Sejak saat itu, ia semakin diperhitungkan untuk tampil di beberapa drama yang lebih berkualitas. Ia membintangi Adult Trainee (2021) dan Through the Darkness (2022).

Akhirnya pada tahun 2023, ia mendapatkan kesempatan untuk menjadi pemeran utama dalam drama Twinkling Watermelon yang tayang di tvN.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Lee Ho Jung

Biodata, Profil, dan Fakta Ryeoun

(foto: instagram/@_ryeoun)

Biodata & Profil

  • Nama Lengkap: Go Yoon Hwan
  • Nama Panggung: Ryeoun
  • Nama Panggilan: Ryeoun
  • Tempat, Tanggal Lahir: Jeonju, Jeolla Utara, Korea Selatan, 26 Agustus 1998
  • Kewarganegaraan: Korea Selatan
  • Agama: –
  • Profesi: Aktor, Model
  • Hobi: –
  • Facebook: –
  • Twitter: –
  • Instagram: @_ryeoun
  • TikTok: –
  • YouTube: –

Tinggi, Berat & Penampilan Fisik

  • Tinggi Badan: 181 cm
  • Berat Badan: 65 kg
  • Golongan Darah:
  • Warna Rambut: –
  • Warna Mata: Coklat
  • Warna Kulit: Putih
  • Ukuran Tubuh: –
  • Ukuran Sepatu:
  • Ukuran Baju: –

Pendidikan

  • Universitas Seokyeong Jurusan Akting

Keluarga

  • Ayah: –
  • Ibu: –
  • Saudara: –

Pacar

Tidak ada informasi yang akurat mengenai wanita yang berkencan dengan Ryeoun. Begitu pula dengan nama-nama yang pernah dirumorkan berhubungan asmara dengannya.

Kekayaan

Ditelusuri pada tahun 2023, total kekaayan dari Ryeoun diperkirakan sekitar 1-4 juta USD atau setara Rp15,7 miliar – Rp62,9 miliar. Namun sumber kekayaannya tidak diketahui secara detail,

Kontroversi

Fakta Menarik

  • Zodiaknya adalah Virgo.
  • Bunga kelahirannya adalah Banksia.
  • Ia berada di bawah agensi Lucky Company.
  • Ia termasuk ke dalam Gen Z.
  • Simbol energinya adalah Bumi, yang dilihat dari zodiaknya.
  • Kerap membagikan aktivitas di balik layar di Instagram.

Baca juga: Biodata, Profil, dan Fakta Lee Do Gyeom

Drama

  • History of Losers (-), sebagai No Jun Seok
  • Weak Hero 2 (2024)
  • Borrowed Body (Kakao TV | 2023), sebagai Yoon Ho Young
  • Twinkling Watermelon (tvN | 2023), sebagai Ha Eun Gyeol
  • The Secret Romantic Guesthouse (SBS | 2023), sebagai Kang San
  • Through the Darkness (SBS | 2022), sebagai Jung Woo Joo
  • Adult Trainee (TVING | 2021), sebagai Kim Nam Ho
  • Homemade Love Story (KBS2 | 2020-2021), sebagai Lee Ra Hoon
  • 18 Again (JTBC | 2020), sebagai Hong Shi Woo
  • IN-SEOUL Season 2 (2020), sebagai Yoon Sung Hyun
  • The World of My 17 (2020), sebagai Yoo Jin Hyuk
  • 365: Repeat The Year (MBC | 2020), sebagai Nam Soon Woo
  • IN-SEOUL (2019), sebagai Yoon Sung Hyun
  • Doctor Prisoner (KBS2 | 2019), sebagai Han Bit
  • Instant Romance (2018), sebagai Jang Su Ho
  • Doo Teob’s Pretty Easy School Life (2018), sebagai Hak Jun
  • Temperature of Love (SBS | 2017), sebagai chef
  • You Are Too Much (MBC / 2017)

Acara TV

  • Creator Campus (2019), sebagai anggota
  • I Live Alone (2013), sebagai bintang tamu

Model Video Musik

  • But I Must (2018) – Kim Na Young

Penghargaan

  • SBS Drama Awards 2022 – Best New Actor – Through the Darkness

Nominasi

  • SBS Drama Awards 2022 – Best Supporting Team – Through the Darkness
  • KBS Drama Awards 2020 – Best New Actor – Homemade Love Story 

Quotes

FAQ

Siapa Ryeoun?

Dia adalah aktor dan model asal Korea Selatan.

Siapa nama aslinya?

Nama aslinya adalah Go Yoo Hwan.

Apa yang membuatnya menjadi terkenal?

Dia terkenal karena membintangi 18 Again pada tahun 2020.

Ia asalnya dari mana?

Dia berasal dari Jeonju, Jeolla Utara, Korea Selatan.

Berapa usianya?

Dia lahir pada tahun 1998, dan berusia 25 tahun pada tahun 2023.

Kapan ia merayakan ulang tahun?

Tanggal lahirnya 16 Agustus.

Berapa  Tinggi Badannya?

Tinggi badannya 181 cm.

Siapa Orang Tua Ryeoun?

Nama orang tuanya tidak diketahui.

Apakah ia sudah menikah?

Tidak, ia belum pernah menikah.

Siapa mantan pacar Ryeoun?

Mantan pacarnya tidak diketahui.

Berapa kekayaan Ryeoun?

Kekayaan bersihnya 1-4 juta USD atau setara Rp15,7 miliar – Rp62,9 miliar.

Apa kewarganegaraanya?

Kewarganegaraannya adalah Korea Selatan.

Meski masih muda, Ryeoun berhasil menunjukkan kemampuan aktingnya dengan baik dengan memerankan berbagai karakter yang menarik.

TULIS KOMENTAR

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.