sinopsis
Sinopsis Bismillah Cinta Episode 1 – 31 Lengkap
Dalam rangka Bulan Ramadan, Indosiar menyajikan sinetron Mega Series Ramadan Bismillah Cinta yang tayang selama bulan Ramadan jam 18.00 WIB. Sinetron bergenre romantis ini bisa ditonton mulai 12 April 2021.
Dibintangi oleh pemain yang baru saja menikah, yaitu Ali Syakieb dan Margin Wieheerm.
Ali Syakieb sudah sering malang melintang di dunia sinetron, seperti Firasat, Janji Suci dan Saat Hati Telah Memilih.
Sedangkan istrinya, Margin Wieheerm pernah bermain sinetron Fitri dan Jodoh Wasiat Bapak.
Baca juga: Sinopsis Butir-Butir Pasir di Laut Episode 1 – 30 Lengkap
DETAIL
- Judul: Bismillah Cinta
- Genre: Drama, Romantis
- Negara: Indonesia
- Sutradara: Bobby Moeryawan
- Produser: Sonu Samtani, Sonya Mukhi, Shalu Mulani
- Penulis Naskah: Tim Kreatif MKF
- Rumah Produksi: Mega Kreasi Films
- Channel TV: Indosiar
- Jumlah Episode: 31 Episode
- Masa Tayang: mulai 12 April 2021 – 12 Mei 2021
- Jadwal Tayang: Setiap Hari pukul 18.00 WIB
PLOT CERITA
Reyhan atau Rehan adalah seorang ustad muda yang tampan yang ingin menjadi seperti bapaknya yang juga merupakan ustad atau pendakwah.
Berbeda dengan Reyhan, Jannah adalah wanita pemandu karaoke yang mempertanyakan mengapa ada neraka jika Allah mencintai hambanya.
Kegamangan Jannah dituangkan dalam sebuah tulisan yang dimasukkan dalam kotak amal. Dimana kertas tersebut dibaca oleh Reyhan dan membuatnya penasaran siapa yang menulis pertanyaan tersebut.
Dalam pencariannya, Reyhan kerap keluar masuk tempat karaoke yang membuat banyak orang kecewa dengan apa yang dilakukan.
Disamping itu, Jannah mengganti namanya menjadi Jeni karena suatu hal. Ia selalu menghindar dari Reyhan karena merasa tak pantas dan merasa banyak dosa.
Walaupun dalam perjalanannya, mereka berdua saling jatuh cinta dengan konflik yang tak bisa dibilang mudah.
Baca juga: Sinopsis Ustad Milenial Episode 1 – 20 Lengkap
SINOPSIS SINETRON BISMILLAH CINTA EPISODE 1 – 31 TERAKHIR LENGKAP
- Sinopsis Episode 1
- Sinopsis Episode 2
- Sinopsis Episode 3
- Sinopsis Episode 4
- Sinopsis Episode 5
- Sinopsis Episode 6
- Sinopsis Episode 7
- Sinopsis Episode 8
- Sinopsis Episode 9
- Sinopsis Episode 10
PEMERAN UTAMA
- Ali Syakieb sebagai Reihan/Rehan
- Margin Wieheerm sebagai Jannah/Jeni
- Firstriana Aldila sebagai Mawar
- Lian Firman sebagai Panji
PEMERAN PENDUKUNG
- Dewi Affandi Ibu Ust. Rehan/Reihan
- Dolly Martin Ayah Ust. Rehan/Reihan
- Shinta Bachir sebagai Ibu Jannah/Jeni
- Wenny Rosaline sebagai Tante Merry
- Diego sebagai Mandor Pesantren
- Kevin Gutomo
- Woro Gia
- Alino Oktavian
- Indra Rooney
ina
17 April 2021 at 20:36
saya sangat baper melihat sinetron ini benar benar bikin tegang tapi seru 😍🥰👍👍